Tanda Tanda Penebalan Dinding Rahim – Penyebab, Pencegahan dan Pengobatan

Penebalan dinding rahim adalah suatu proses alami di dalam tubuh seorang wanita dalam satu siklus haidnya. Ketika seorang wanita mengalami ovulasi atau pelepasan sel telur, dinding rahim seorang wanita akan menebal sebagai persiapan kehamilan jika sel telur berhasil dibuahi oleh sperma. Pembuatan sel telur oleh sperma yang terjadi di saluran telur akan berkembang kemudian melakukan […]

20 Makanan Pantangan Endometriosis yang Harus Dihindari

Endometriosis merupakan penyakit kista, ditandai dengan adanya jaringan selaput lendir (endometrium) yang tumbuh di luar rongga rahim. Normalnya endometrium berada di di lapisan dalam dinding rahim. Jaringan ini dapat menebal dan luruh di setiap bulan saat wanita mengalami periode menstruasi. Pada kasus endometriosis, jaringan endometrium yang tumbuh di luar rahim tidak dapat meluruh. Melainkan hanya […]

16 Obat Herbal Kista Endometriosis Paling Ampuh

Tak sedikit wanita berusia produktif yang didiagnosis kista endometriosis. Kondisi tersebut tentu menjadi hal yang mengkhawatirkan. Pasalnya, penderita endometriosis cenderung sulit untuk hamil. Bahkan berisiko mengalami infertilisasi. Namun demikian, bukan berarti penyakit ini tidak bisa disembuhkan. Ada banyak wanita hamil yang mengindap kista endometriosis. Mereka menjalani terapi hormon sekaligus pengobatan secara alami. Dan hasilnya kista […]

13 Penyebab Endometriosis dan Cara Mengatasinya Paling Aman

Meski penyakit ini sering ditemukan, namun untuk penyebab endometriosis sendiri masih belum jelas. Endometriosis adalah kondisi dimana endometrium (lapisan dalam dinding rahim) tumbuh dan menebal di bagian organ tubuh lainnya. Umumnya, endometriosis muncul di bagian perut bawah atau panggul. Namun tak menutup kemungkinan menjangkiti bagian lain seperti kandung kemih, usus halus, dan vagina. Menurut data […]

Operasi Kista Endometriosis Dengan Laparoskopi – Metode dan Biaya

Apakah Anda pernah mendengar tentang penyakit kista Endometriosis? Penyakit ini tampaknya telah menjadi sesuatu yang tak asing di kalangan masyarakat. Banyak wanita berusia produktif yang mendadak didiagnosis mengidap kista endometriosis tanpa sebab yang jelas. Sehingga pada akhirnya mereka harus menjalani pengobatan lewat metode operasi. (Baca juga: Gejala adanya kista di rahim–Hamil dengan kista dan miom) […]

8 Obat Kista Endometriosis – Medis dan Alami

Kehamilan merupakan suatu anugerah tersendiri bagi setiap pasangan muda, apalagi bagi para pasangan suami istri yang baru menikah. Akan tetapi, kehamilan juga merupakan sebuah fenomena yang memiliki dua sudut pandang. Sudut pandang penantian kelahiran bayi yang membahagiakan, atau sudut pandang masalah kehamilan yang mengerikan. Ada beberapa gangguan kehamilan yang dapat terjadi pada masa kehamilan seorang […]

5 Penyebab Endometriosis Pada Wanita

Bagi para wanita, adanya gangguan pada obstetri merupakan salah satu hal yang meresahkan. Pernahkan anda mendengar istilah endometriosis? Dari survey dikatakan bahwa angka kejadian endometriosis kurang lebih 10% dari jumlah populasi wanita di dunia. Terlebih lagi bagi wanita hamil, endometriosis dapat menyebabkan beberapa masalah kehamilan. Gejalanya seringkali diabaikan. Namun, ada baiknya para ibu hamil memerhatikan ciri […]

Gejala Endometriosis – Penyebab dan Perawatan Secara Alami

Endometriosis adalah salah satu kondisi khusus yang banyak dialami oleh wanita. Banyak wanita yang merasa takut untuk menjalani perawatan endometriosis karena dikhawatirkan akan kehilangan kesempatan untuk memiliki keturunan. Endometriosis merupakan perkembangan jaringan yang terjadi pada bagian garis rahim dan rahim. Namun endometriosis juga bisa terjadi pada beberapa organ disekitar rahim yaitu pada bagian ovarium, jaringan […]