Bolehkah Makan Cabe Saat Hamil ? Ketahui Manfaat dan Bahayanya

Cabe atau cabai adalah jenis bumbu yang memiliki rasa pedas dan aroma yang cukup kuat. Semua orang biasanya memang suka mengkonsumsi makanan pedas dengan bumbu cabe termasuk ibu hamil. Terlebih ketika ibu masuk trimester pertama yang identik dengan ngidam makanan seperti lotis atau rujak yang pedar. Tapi bolehkah makan cabe saat hamil dan apa manfaat […]

Bolehkah Telur Setengah Matang Untuk Ibu Hamil? Serta Manfaat dan Bahayanya

Manfaat telur bagi ibu hamil memang bisa mencukupi kebutuhan penting dari nutrisi ibu hamil sehingga ibu hamil bisa memiliki tubuh yang sehat. Terlebih saat ibu hamil baru masuk ke trimester pertama dimana nutrisi yang bergizi bisa membantu pertumbuhan janin dalam kandungan. Kekurangan nutrisi juga bisa menyebabkan dampak serius seperti cacat bawaan. Tapi jenis telur seperti apakah […]

5 Manfaat Buah Sirsak Untuk Ibu Hamil Dengan Berbagai Nutrisi Didalamnya

Mengkonsumsi makanan yang memiliki nutrisi dan gizi tinggi dapat membantu ibu dalam memenuhi segala kebutuhan vitamin dan mineral selama proses kehamilan. Buah merupakan salah satu makanan yang dapat dikonsumsi oleh ibu hamil dengan kandungan nutrisi yang banyak didalamnya. Berbagai macam buah memiliki kandungan dan rasa yang berbeda- beda.  Namun ibu harus tetap memperhatikan jenis serta […]

4 Manfaat Apel Untuk Bayi yang Paling Bermanfaat

Apel adalah salah satu jenis buah – buahan yang mengandung banyak manfaat bagi tubuh kita. Beragam manfaat yang ditawarkan oleh apel adalah dikarenakan apel memiliki beragam kandungan vitamin yang membantu memenuhi kebutuhan tubuh kita. Beberapa kandungan vitamin yang dimiliki apel adalah seperti vitamin A, vitamin C, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B6, vitamin B5, vitamin […]

16 Makanan yang Dilarang Untuk Ibu Hamil Trimester Pertama

Sebagai ibu yang sedang mengandung tentu saja kita harus menjaga semuanya, agar bayi yang ada di dalam kandungan kita bisa aman dan tumbuh dengan baik. Misalnya saja menjaga perilaku, makanan, pola hidup, dan hal sebagainya. Terutama ketika kandungan masih menginjak trimester pertama, ketika trimester pertama adalah fase dimana perkembangan janin sangatlah penting yaitu perkembangan tulang dan organ-organ […]

11 Khasiat Lobak Putih untuk Ibu Hamil dan Janin  

Makanan untuk ibu hamil memiliki peran yang sangat penting untuk kesehatan ibu dan janin dalam kandungan. Ketika ibu hamil kurang nutrisi maka itu juga bisa menyebabkan janin kurang nutrisi. Dampaknya sangat buruk terutama kelainan pada janin yang sedang tumbuh,  penyebab ibu meninggal saat melahirkan dan janin yang meninggal dalam kandungan. Jadi mengkonsumsi makanan sehat awal […]

10 Makanan Penambah Tekanan Darah Pada Ibu Hamil

Ibu yang sedang hamil harus selalu menjaga kesehatannya. Karena kondisi fisiologisnya yang berbeda dengan keadaaan normal, maka ibu hamil juga menjadi sensitif terhadap berbagai hal. Termasuk sensitif atau mudah sekali terserang penyakit. Tekanan darah ibu hamil yang terbaik adalah normal, yaitu sekitar 120 mmHg (sistol) dan 80 mmHg (diastol). Namun beberapa ibu mengalami tekanan darah […]

7 Manfaat Ikan Sarden Kaleng untuk Ibu Hamil dan Janin

Nutrisi ibu hamil menjadi salah satu perhatian yang sangat serius untuk semua ibu hamil. Nutrisi yang dikonsumsi baik berasal dari makanan atau minuman bisa berpengaruh pada pertumbuhan janin. Jika ibu hamil salah makan dan terjadi keracunan maka itu juga bisa berpengaruh pada bayi. Ikan sarden adalah salah satu ikan terbaik yang bisa dikonsumsi oleh ibu […]

70 Makanan agar Bayi Cerdas Sejak Dalam Kandungan berdasarkan Nutrisinya

Makanan saat hamil adalah salah satu elemen penting yang perlu diperhatikan karena dari makanan inilah nutrisi kepada janin akan disalurkan. Nutrisi dari makanan juga mendukung adanya perkembangan pada janin secara fisik, termasuk otaknya. Otak janin yang berkembang pesat akan menyebabkan janin ini bisa menjadi cerdas sejak dalam kandungan. Maka dari itu, ada beberapa jenis makanan […]

18 Rekomendasi Makanan Ibu Hamil agar Bayi Berkulit Putih dan Bersih

Siapa yang tidak ingin mendapatkan anak yang berkulit putih dan bersih? Semua orang tua pastinya ingin bayi yang dilahirkan nanti memiliki kulit yang putih dan bersih. Selain karena faktor gen, ternyata warna kulit bayi juga bisa dipengaruhi oleh nutrisi ibu hamil yang dikonsumsi selama masa kehamilan. Maka dari itu, perlu diketahui beberapa jenis makanan ibu […]