Hamil 5 Bulan Belum Terasa Gerakan Janin Normal atau Tidak?

Kehamilan selalu menjadi masa-masa yang menggembirakan. Salah satu hal yang sering ditunggu-tunggu ibu adalah saat mulai merasakan gerakan dari janin yang berada di dalam kandungan. Pastinya hal itu akan menjadi sangat menggembirakan, karena janin yang bergerak sesuai dengan usianya berarti memiliki kesehatan yang baik. Sebaliknya, ada ibu hamil yang mungkin sedikit cemas karena janin yang […]

Janin 16 Minggu belum Terasa Bergerak , Normal atau Tidak?

Masa kehamilan memang merupakan masa yang penuh dengan cerita. Setiap orang yang hamil pasti selalu memiliki kisah tersendiri di baliknya. Ada cerita yang menegangkan, dan juga menggembirakan. Dan salah satu cerita menggembirakan sekaligus menegangkan yang mulai ditunggu-tunggu ibu hamil adalah gerakan janin di dalam perut ibu. Jika janin terasa bergerak, maka hal ini menandakan bahwa […]

Ciri Ciri Hamil Anak Laki Laki yang Akurat (99% Terbukti)

Kehamilan tentu menjadi hal yang sangat ditunggu-tunggu oleh pasangan suami istri, terutama yang belum memiliki anak. Tidak heran calon orang tua biasanya tidak sabar menunggu usia kehamilan ibu memasuki usia 7 bulan. Ketika itu jenis kelamin anak sudah bisa terdeteksi. Sebenarnya tidak perlu menunggu terlalu lama, ciri ciri hamil anak laki laki bisa diketahui melalui […]

Manfaat Susu Ibu Hamil Bagi Janin Yang Sehat

Melakukan berbagai hal yang bermanfaat bagai kesehatan tubuh Anda sendiri pada saat masa kehamilan adalah baik, namun tentunya Anda juga harus memperhatikan kesehatan janin pada masa penting ini. Salah satu hal yang bermanfaat bagi tumbuh kembang janin Anda adalah kebiasaan menkonsumsi susu bagi ibu hamil yang bukan hanya baik bagi ibu namun juga bayi dalam […]

4 Cara Merawat Tali Pusar Bayi Paling Benar

Banyak orang tua bayi baru lahir, terutama yang baru saja memiliki bayi cenderung merasa khawatir tentang bagaimana caranya merawat tali pusar bayi. Ada begitu banyak mitos yang berkembang tentang cara perawatan tali pusar bayi yang semakin membuat para orang tua baru tersebut menjadi dilema dan bingung. Lantas seperti apakah cara perawatannya? Simak ulasannya berikut ini. […]

Makanan yang Menentukan Jenis Kelamin Janin : Laki laki dan Perempuan

Menurut penelitian secaar ilmiah apa yang dimakan oleh ibu ketika hamil itulah yang menentukan jenis kelamin janin yang kelak akan dilahirkan. Usia kehamilan yang telah memasuki usia 3 bulan dinilai sebagai usia yang paling cocok untuk ibu memilih dan menentukan menu  makanan yang akan dikonsumsinya sesuai dengan keinginan jenis kelamin yang diharapkan. Berikut adalah Makanan yang […]

7 Penyebab Janin Sungsang Yang Wajib Diketahui

Janin sungsang adalah keadaan dimana Ibu hamil yang sedang mengandung janin yang mengalami kelainan presentasai atau letak kepala di dalam uterus atau kandungan Ibu hamil tersebut. Kelainan letak yang dimaksud dalam hal ini adalah posisi kepala janin berada di atas, sedangkan bagian bokong berada di bawah. Dalam keadaan normal, seharusnya posisi janin yang seharausnya adalah […]

9 Bahaya Kipas Angin Untuk Ibu Hamil

Sering kali ibu hamil mengalami kesulitan tidur (baca juga posisi tidur ibu hamil 5 bulan) karena cuaca yang terlalu panas, beberapa orang senang dengan menggunakan kipas angin atau AC, apalagi ibu hamil tentu sangat nyaman dalam tidurnya karena mengurangi kegerahan saat tidur. Dalam menghabiskan waktu senggangpun ibu hamil banyak yang menggunakan kipas angin. Penggunaan kipas […]

11 Manfaat Toge untuk Ibu Hamil Muda dan Hamil Tua

Mengkonsumsi makanan sehat untuk ibu hamil pada masa kehamilan sangat disarankan karena merupakan salah satu cara menjaga kehamilan agar tetap sehat. Berbagai macam sayuran memiliki manfaatnya sendiri begitu juga dengan sayuran toge. Banyak orang yang sudah mengetahui manfaat toge untuk ibu hamil, karena sayuran toge mengandung berbagai macam vitamin seperti vitamin E, asam amino dan kaya akan serat. Toge juga merupakan […]

7 Bahaya Merokok Bagi Janin dalam Kandungan

Kita semua tahu bahwa rokok memiliki dampak yang buruk bagi kesehatan manusia secara umum ataupun bagi ibu hamil. Namun tak sedikit yang mengabaikannya sehingga menunggu sakit terlebih dahulu baru membuat sebagian orang merasa perlu berhenti merokok. Pada perokok biasa, asap rokok bisa menyebabkan berbagai hal misalnya kanker paru-paru dan impotensi. Dua penyakit tersebut tentu cukup […]