4 Sakit Mata Putih Pada Bayi Yang Dapat Membahayakan

Bayi merupakan periode awal usia manusia yang sangat penting bagi pertumbuhan dan perkembangan berbagai organ tubuh. Pada periode ini, bayi akan sangat rentan terhadap berbagai penyakit yang mengintai karena kondisi sistem pertahanan tubuh pada bayi yang lemah. Menjaga dan merawat bayi diperlukan kehati – hatian dan perlakukan khusus demi pertumbuhan dan perkembangan bayi yang baik serta […]

Operasi Katarak Pada Bayi : Metode – Risiko dan Biaya

Katarak merupakan salah satu jenis gangguan pengelihatan. Kondisi ini ditandai dengan keruhnya lensa mata. Sehingga mengakibatkan lensa tidak dapat menangkap cahaya secara optimal untuk diteruskan ke retina. Hal ini membuat pengelihatan terganggu. Umumnya penyakit katarak ditandai dengan adanya bercak berwarna abu-abu atau putih di bagian pupil mata. Selama ini katarak dikenal sebagai penyakit orang-orang lanjut […]