4 Bahaya Nikotin Bagi Ibu Hamil dan Janin

Seringkali kita mendengar bahwa merokok merupakan aktivitas yang berbahaya dan tidak baik bagi kesehatan. Himbauan ini sudah bukan merupakan rahasia lagi bagi kita. Banyak slogan- slogan yang kita temui di tempat- tempat umum, di media-media umum baik itu media cetak maupun elektronik tentang bahaya merokok ini. Bahkan di bungkus rokok juga akan kita temui tulisan […]

17 Bahaya Janin Terlalu Lama Di Kandungan

Kebanyakan orang yang melahirkan ketika jaman kedokteran belum maju pesat, sering meremehkan dunia kedokteran saat ini. Mereka menganggap apa-apa harus dibedah alias caesar untuk mengatasi bayi yang dilahirkan terlambat. Memang orang pada jaman dahulu sering menganggap bayi yang dilahirkan terlambat adalah hal biasa, berbeda dengan dunia kedokteran saat ini yang menganggap bayi terlalu lama di […]

Janin yang Meninggal Dalam Kandungan – Penyebab, Tanda, dan Penanganan

Kondisi janin yang meninggal dalam kandungan tentu tidak diinginkan oleh ibu hamil. Ibu hamil tentu menginginkan anin di dalam kandungannya sehat sampai saatnya dilahirkan di dunia ini. Sayangnya tidak semua ibu hamil bisa menjalani kehamilannya dengan mulus, ada ibu hamil yang mengalami berbagai masalah kehamilan bahkan ada ibu hamil yang janinnya meninggal saat masinh kandungan. Ibu hamil […]