Virus Zika pada Ibu Hamil : Gejala – Bahaya dan Cara Mencegah

Sebagai ibu yang sedang hamil tentu saja kita akan merasa sangat bahagia, karena sebentar lagi kita akan segera memiliki momongan. Oleh karena itu sebagai bunda yang baik kita juga harus mengetahui mengenai perkembangan janin 1 bulan kita. Selain itu ita tentu saja harus menjaga kesehatan kita supaya bayi yang ada di dalam kandungan kita juga menjadi […]

12 Pemeriksaan Kehamilan Trimester 3 Lengkap

Setelah menjalani pemeriksaan kehamilan trimester 1 dan pemeriksaan kehamilan trimester 2, selanjutnya ibu harus melakukan pemeriksaan kehamilan trimester 3. Pemeriksaan ini dapat dilakukan sejak usia kehamilan memasuki bulan ke-7. Selain itu, pemeriksaan juga tidak cukup sekali saja. Bisa sebulan 1 kali atau bahkan seminggu 1 kali. Itu bergantung pada saran dokter. Dan biasanya pemeriksaan juga […]

11 Pemeriksaan Kehamilan Trimester 2 Lengkap

Setelah melakukan pemeriksaan kehamilan trimester 1, dokter akan melanjutkan dengan pemeriksaan kehamilan trimester 2. Pemeriksaan ini bisa dilakukan saat usia kehamilan memasuki minggu ke 16-24. Tujuannya untuk memantau kondisi ibu dan janin. Sebab pada trimester 2 ini ibu rentan mengalami gangguan kesehatan. Misalnya diabetes, hipertensi atau ganggaun jantung. Hal ini dikarenakan produksi hormon yang mulai […]

9 Pemeriksaan Kehamilan Trimester 1 Lengkap

Seorang ibu yang mengandung biasanya disarankan melakukan pemeriksaan kesehatan. Pemeriksaan ini tentunya sangat penting, dan harus dimulai pada masa trimester 1 (usia kehamilan sekitar 2-3 bulan). Pemeriksaan tersebut bertujuan untuk mendeteksi kondisi ibu dan janin. Sehingga nantinya apabila ditemukan adanya gangguan kesehatan maka dokter bisa menyarankan pengobatan yang tepat. Nah, berikut ini beberapa pemeriksaan kehamilan […]

16 Cara Mencegah Kaki Bengkak Saat Hamil Tua Paling Efektif

Kehamilan memang bisa menyebabkan berbagai kondisi yang tidak nyaman dan bisa membuat tubuh ibu terasa lebih sakit. Salah satunya adalah respon ketika kaki ibu hamil bengkak. Masalah ini bisa terjadi ketika akumulasi cairan dalam bagian tubuh bawah ibu hamil terjadi dengan sangat cepat. Bengkak pada bagian kaki bisa terjadi pada saat pagi, siang atau bahkan […]

11 Penyebab Migrain Saat Hamil Muda dan Hamil Tua

Migrain adalah suatu istilah yang digunakan untuk nyeri kepala primer diawali pada satu sisi yang diikuti oleh mual, fotofobia, fonofobia, gangguan tidur atau deptersi. Migrain merupakan nyeri kepala yang diakibatkan oleh pembesaran pembuluh darah di otak. Umumnya migrain akan bertahan sampai 72 jam apabila tidak ditangani Migrain lebih banyak terjadi di wanita dengna skala 2:1 […]

9 Penyebab Ibu Hamil Sering Kentut dan Solusinya

Saat masa kehamilan, kerap kali ibu hamil mengalami gangguan kehamilan khususnya masalah pencernaan seperti Sering kencing saat hamil, sembelit, dan kentut. Kentut sebenarnya adalah hal yang wajar jika di alami oleh seseorang ataupun ibu hamil. Namun tingkat buang gas (kentut) yang di alami oleh ibu hamil akan meningkat seiring bertambahnya usia kehamilan dan perkembangan janin. […]

9 Penyebab Bayi Terlambat Lahir dari HPL

Dianugerahi kehamilan tentu merupakan sesuatu yang sangat indah bagi pasangan suami istri. Namun adakalanya proses kehamilan tidak berjalan sesuai rencana, misalnya saja bunda mengalami keterlambatan waktu persalinan. Kondisi bayi terlambat lahir ini seringkali dialami oleh banyak wanita. Dalam dunia medis, dokter menyebutnya sebagai postmatur atau Prolonged Pregnancy. Seseorang dikatakan mengalami postmatur bilamana ia melahirkan melebihi […]

19 Obat Mual untuk Ibu Hamil : Medis – Herbal dan Tradisional

Mual menjadi salah satu masalah morning sickness yang sering dialami oleh semua ibu hamil. Hal ini terjadi saat kehamilan baru masuk trimester pertama. Penyebab morning sickness umum yang sering terjadi adalah bahwa semua tubuh ibu hamil mengalami kenaikan hormon dan perubahan hormon. Ini berhubungan dengan perkembangan janin yang terjadi secara terus menerus. Mual bisa mendorong ibu hamil muntah berlebihan, […]

8 Cara Mengurangi Pusing Saat Hamil Paling Efektif

Sakit kepala atau pusing ketika masa kehamilan merupakan hal yang wajar. Ini biasanya terjadi pada terjadi pada trimester pertama hingga ketiga. Kehamilan merupakan masa yang paling ditunggu-tunggu oleh setiap wanita. Namun ada beberapa wanita akan mengalami sakit kepala pada waktu tertentu. Sakit kepala pada masa kehamilan biasanya disebabkan karena darah rendah. Rendahnya tekanan darah diakibatkan […]