7 Manfaat Cincau untuk Ibu Hamil Muda dan Tua

Cincau, kalian tak mungkin asing apa yang namanya. Cincau merupakan makanan yang sangat enak dan segar, cincau biasanya digunakan untuk es campur ataupun hanya sekedar es cincau, lalu bagaimana bila ibu hamil meminum cincau. Kita tau cincau memang minuman yang segar, apalagi bila diminum saat panas-panas dan bila diminum oleh ibu yang sedang hamil. Sedangkan […]

9 Bahaya Fast Food bagi Ibu Hamil dan Janin

Fast Food, sudah tak asing lagi apa itu Fast Food, fast food adalah makanan cepat saji, jelas saja fast food sangat banyak dicari orang, karena fast food mempermudah setiap orang untuk mengkonsumsinya. Adapun fast food yang sering dimakan adalah mie, makanan kalengan dan lainnya. Banyak orang yang terhipnotis akan adanya fast food ini, banyak yang […]

8 Manfaat Ikan Tuna bagi Ibu Hamil dan Janin

Anda suka mengkonsumsi ikan tuna? Sudah tahukah anda kandungan apa saja yang dimiliki oleh jenis ikan laut ini? Apakah anda pernah mendapat informasi jika ikan tuna tidak baik untuk dikonsumsi ibu hamil? Benarkah demikian? Mari kita simak artikel berikut! Ketika dalam masa kehamilan, seorang ibu memang diharapkan selalu menjaga pola makan. Anda tidak boleh sembarangan […]

6 Manfaat Kolang Kaling untuk Ibu Hamil dan Janin

Kehamilan memang suatu kebanggaan sendiri bagi setiap pasangan berkeluarga. Apalagi bila pada masa kehamilan yang pertama kali ketika keluarga itu baru saja dipersatukan dalam sebuah akad pernikahan, pasti itu menjadi hal yang paling dinanti-nantikan. Ketika sedang hamil banyak sekali keinginan keinginan yang akan diinginkan oleh sang pasangan atau biasa disebut dengan ngidam, baik itu dari […]

Makan Kedondong saat Hamil Muda dan Tua

Masa-masa hamil atau kehamilan adalah masa yang membahagiakan bagi seorang ibu, terutama ibu baru yang baru saja menikah dan mengalami kehamilan pertamanya. Hal ini tentu saja akan menjadikan dunia seperti hanya milik ibu dan si jabang bayi yang ada di dalam kandungan karena saking bahagianya. Namun selain merupakan masa yang paling membahagiakan, kehamilan ini juga merupakan […]

7 Manfaat Buah Pisang Ambon Bagi Ibu Hamil dan Janin

Dari sekian banyak jenis pisang yang tumbuh di  tanah Nusantara, salah satu yang terkenal ialah Pisang Ambon. Pisang asli Indonesia ini banyak tumbuh di pekarangan rumah maupun di kebun, bahkan sekarang telah banyak dibudidayakan. Pisang yang terbilang cukup panjang ini memang enak sekali untuk dinikmati baik secara langsung ketika buahnya matang, maupun ketika diolah menjadi […]

7 Manfaat Bayam Bagi Ibu Hamil Muda dan Tua

Sayuran merupakan makanan sehat bagi ibu hamil beserta janinnya. Ada banyak sekali macam sayuran yang bagus dan banyak direkomendasikan dimana salah satunya adalah sayur bayam. Bayam merupakan salah satu jenis sayuran yang bisa ditemui dengan mudah di lingkungan sekitar karena harganya yang cukup murah dan menyehatkan sehingga banyak orang yang gemar mengonsumsinya. Bayam sendiri memiliki […]

18 Manfaat Jambu Air Untuk Ibu Hamil Muda dan Tua

Jambu air merupakan salah satu jenis buah-buahan yang banyak digemari karena bukan hanya rasanya yang enak namun juga mengandung banyak air yang dapat menghindarkan kita dari rasa haus. Dengan kandungan airnya yang banyak tersebut tidak heran jika buah ini dapat diandalkan ketika kita mengalami dehidrasi atau kekurangan cairan. Jambu air merupakan tumbuhan yang berasal dari […]

Ikan Asin untuk Ibu Hamil – Manfaat dan Cara Pemilihannya

Ibu hamil tidak hanya membutuhkan asupan bergizi untuk diri sendiri namun juga untuk janin yang tengah dikandung. Hal ini dikarenakan, asupan di kala kehamilan nyatanya memberi pengaruh yang cukup besar dalam menentukan apakah bayi di dalam kandungan sehat atau tidak. Asupan yang sehat juga berperan dalam melancarkan proses persalinan yang akan dilalui oleh ibu hamil. […]

12 Manfaat Buah Apel Hijau Bagi Ibu Hamil dan Janin

Sebagai salah satu buah yang sangat populer, apel pun menjadi idola dan banyak dikonsumsi oleh masyarakat. Selain karena rasanya yang gurih dan manis, apel juga dikenal dengan kandungan nutrisinya yang kaya. Berikut kandungan nutrisi buah apel (dalam sajian per 100 gram atau 3,5 ons) : No. Kandungan Gizi Jumlah 1. Energi 218 kJ (52 kcal) […]