Bolehkah Bayi Minum Air Putih – Penjelasan Dan Bahayanya

Bayi yang baru terlahir melalui proses persalinan merupakan tanggung jawab ibu untuk menjaga dan membesarkannya. Sebagai bentuk tanggung jawabnya tersebut, seorang ibu meskipun baru saja melewati proses melahirkan normal maupun caesar yang berat bahkan sampai harus mempertaruhkan nyawanya harus melakukan berbagai usaha demi perkembangan bayi yang baik. Beberapa usaha tersebut diantaranya dimulai dengan memenuhi kebutuhan […]

12 Bahaya Pemberian Air Putih pada Bayi Usia 0-6 Bulan

Air putih adalah air yang dinilai paling bermanfaat untuk kesehatan tubuh dan dapat meningkatkan kekebalan terhadap serangan bakteri yang dihasilkan dari radikal bebas, tetapi tidak untuk bayi yang berusia 0-6 bulan. Mengapa? Tentu saja hal ini berkaitan dengan fungsi organ bayi ini. Lalu apakan bahayanya ? Inilah beberapa bahayanya akan terjadi jika memberikan air putih […]