16 Cara Meningkatkan Berat Badan Janin secara Alami

Berat badan bayi yang masih dalam kandungan juga perlu diperhatikan agar tidak terjadi kekurangan berat badan pada saat lahir. Berat badan yang kurang dari normal akan menyebabkan berbagai resiko pada kesehatan bayi. Cara mengetahui berat badan janin maka Ibu harus secara aktif dan rutin memeriksakan kandungannya kepada dokter kandungan. Selain berat badan janin hal lain […]

Vitamin C untuk Ibu Hamil – Manfaat, Sumber Asupan dan Bahayanya

Ada banyak sekali jenis vitamin yang penting bagi tubuh seperti vitamin A, B, C, D dan lain sebagainya. Beragam jenis vitamin tersebut dapat anda temukan pada asupan yang masuk ke dalam tubuh sehari- hari. salah satu jenis vitamin yang begitu penting bagi tubuh adalah vitamin C. Keberadaan viamin C ini tidak hanya berperan sebagai peningkat […]

10 Dampak Akibat Kekurangan B1 Pada Ibu Hamil

Vitamin merupakan salah satu nutrisi yang sangat dibutuhkan bagi tubuh. Keberadaan vitamin penting digunakan untuk membantu fungsi organ dalam tubuh supaya dapat bekerja dengan baik dan maksimal. Ada beberapa macam vitamin yang harus dicukupi mulai dari vitamin A, B, C, D, E dan vitamin K. Beragam jenis vitamin ini dapat diperoleh melalui asupan yang kita […]

4 Akibat Kekurangan Kalium Pada Anak anak

Tahukah anda bahwa dalam makanan kita dapat mengandung kalium yang sangat bermanfaat dan penting bagi tubuh. Kalium merupakan salah satu elektrolit yang penting, di mana memiliki manfaat untuk menjalankan seluruh fungsi dan peran tubuh dalam kehidupan sehari-hari. Kalium yang banyak terkandung dalam buah-buahan dan sayuran ini memiliki sifat basa, di mana merupakan 5% dari kandungan […]

10 Akibat Kelebihan Asam Folat Pada Ibu Hamil dan Janin

Kehamilan adalah masa dimana seorang ibu harus berjuang, berjuang untuk menopang bayi selama 9 bulan atau lebih kemudian berhadapan dengan hidup dan mati ketika melahirkan dan berusaha keras untuk merawat bayinya. Pasti semua ibu ingin bayi yang dilahirkan sehat. Terus bagaimana untuk mewujudkan hal itu. Bagi para ibu harus benar-benar memperhatikan masa kehamilannya. Ketika proses kehamilan dijalani […]

9 Manfaat Almond Bagi Ibu Hamil dan Janin

Almond merupakan salah satu jenis kacang yang baik bagi Ibu hamil, meskipun sebenarnya kacang almond bukanlah termasuk dalam family kacang-kacangan. Kacang almond berasal dari biji almond dengan kandungan nutrisi yang baik bagi tubuh. Di samping itu, kacang almond juga bisa diolah menjadi susu, yang dikenal dengan sebutan susu almond. Beberapa kandungan atau nutrisi yang baik […]

5 Manfaat Kepiting Bagi Ibu Hamil Muda dan Tua

Variasi masakan laut seperti kepiting memang mampu menggugah selera siapapun termasuk Ibu hamil yang seringkali menginginkan ini-itu, yang diistilahkan dengan sebutan ‘ngidam’. Terlebih lagi memang cita rasa khas tersendiri yang dimiliki oleh kepiting, di samping kandungan nutrisi yang juga baik bagi kesehatan. Lantas amankah kepiting bila dikonsumsi oleh Ibu hamil? Bahaya Merkuri pada Kepiting Sejauh […]

Vitamin A untuk Ibu Hamil – Manfaat, Dosis dan Makanannya

Vitamin A merupakan salah satu jenis vitamin yang larut dalam lemak (selain vitamin E). Vitamin tersusun atas senyawa retinol, retinil palmitat, dan retinil asetat. Vitamin A erat kaitannya dengan kesehatan mata. Banyak mengonsumsi vitamin A dalam jumlah yang dianjurkan, dapat membantu mengoptimalkan kesehatan mata dan juga tubuh. Selain itu, vitamin A juga masih memiliki manfaat lain, […]

6 Manfaat Vitamin E untuk Ibu Hamil dan Janin

Vitamin E merupakan salah satu jenis vitamin yang larut di dalam lemak, namun tidak dapat larut dalam air. Karena sifatnya yang larut dalam lemak, vitamin E hanya dapat dicerna oleh empedu di dalam hati. Dalam keseharian, manfaat vitamin E sering dikaitkan dengan kesehatan kulit. Hal tersebut tidak lain karena vitamin E mampu meregenerasi sel dengan […]

5 Bahaya Diet Saat Menyusui Bayi

Bahaya diet saat menyusui mungkin tidak disadari bagi ibu hamil yang sedang menyusui. Banyak alasan yang dilontarkan oleh ibu hamil mengenai alasan mengapa mereka berdiet. Salah satu alasan dari sekian banyak alasan adalah obesitas. Memang saat menyusui hormon ibu meningkat terutama hormon yang berpengaruh dalam pembentukan ASI, hormon itu menjadi penyebab mengapa ibu yang sedang […]