Categories: Kehamilan

12 Hal Yang Tidak Boleh Dilakukan Saat Hamil 1 Minggu 

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Masa kehamilan merupakan sebuah proses yang harus dilewati oleh seorang wanita untuk menjadikan dirinya sebagai seorang ibu pasca prosesi pernikahan resmi yang sudah dilakukan. Untuk mendapatkan proses kehamilan tersebut, bukanlah perkara yang mudah dan membutuhkan beberapa usaha bersama dengan pasangan. Beratnya usaha yang harus dilewati oleh tiap pasanggan berbeda beda, ada beberapa yang hanya melakukan hubungan suami istri secara rutin sudah langsung mendapati munculnya tanda tanda kehamilan. Namun ada juga beberapa pasangan yang bahkan sudah melakukan proses tindakan medis seperti inseminasi buatan dan bayi tabung dengan biaya yang besar masih belum juga mendapatkan kehamilan.

Adanya beberapa keadaan yang disebutkan pada paragraf pertama tersebut menjadikan para ibu hamil akan melakukan berbagai macam usaha untuk menjaga kondisi kehamilannya terutama perkembangan janin agar selalu dalam kondisi yang baik dan normal. Untuk menjaga kondisi kehamilannya, seorang ibu hamil akan melakukan beberapa usaha mulai dari mengkonsumsi makanan sehat untuk ibu hamil, beristirhat yang cukup, dan melakukan konsultasi rutin dengan dokter kandungan maupun bidan, serta menghindari beberapa hal yang dapat menimbulkan gangguan kehamilan. Dalam artikel ini, hamil.co.id akan membahas mengenai hal yang tidak boleh dilakukan saat hamil 1 minggu diantaranya sebagai berikut ini.

  1. Stress

Meskipun beberapa gejala hamil muda merupakan kondisi yang tidak mengenakan dan menyusahkan bagi ibu hamil. Keadaan tersebut dapat memicu terjadinya stress pada ibu yang dapat membahayakan maupun tidak tergantung bentuk stresnya.  Meskipun tidak membahayakan kondisi stress tetap harus dihindari oleh ibu hamil karena adanya beberapa dampak berbahaya.

  1. Kurang Istirahat

Pada awal masa kehamilan, seorang ibu hamil harus senantiasan menjaga kesehatannya untuk mempersiapkan tahap kehamilan selanjutnya. Dengan istirahat yag cukup maka ibu hamil juga akan mendapatkan bentuk tenaga maupun pikiran yang lebih baik. Melihat penjelasan tersebut maka hal yang tidak boleh dilakukan saat hamil 1  minggu.

  1. Melakukan aktivitas berat

Selai melakukan istirahat yang cukup, seorang ibu hamil yang masih baru memasuki masa kehamilan 1 minggu harus menghindari kondisi atau aktivitas yang memberatkan untuk menjaga kesehatan kehamilannya. Beberapa aktivitas yang memberatkan tersebut diantaranya mengangkat beban yang berat, naik turun tangga terlalu sering, dan lain lain.

  1. Berhubungan suami istri

Pelekatan sel telur yang sudah dibuahi pada awal kehamilan masih dalam keadaan yang sangat lemas sehingga harus mempertahankan adanya penekanan pada bagian rahim. Karena pertimbangan tersebut, berhubungan suami istri sebaiknya dihindari karena dapat memberikan penekanan pada bagian rice bucket tersebut.

  1. Berenang

Seperti yang dijelaskan pada bab sebelumnya selama masa kehamilan seorang ibu hamil harus menjaga bagian perut dan rahimnya agar tidak mengalami penekanan yang hebat yang dapat menimbulkan resiko terjadinya penekanan. Berenang merupakan salah satu hal yang sebaiknya dihindari oleh ibu hamil pada tahap awal kehamilan tersebut karena dapat menimbulkan penekanan pada bagian rahim dan perut.

  1. Diet

Selama proses kehamilan terutama ketika memasuki fase awal seperti minggu pertama maka ibu hamil membutuhkan banyak tenaga dan energi yang dibutuhkan dalam proses perkembangan kehamilan. Dengan kebutuhan energi tersebut maka seorang ibu hamil tidak boleh melakukan diet terutama pada awal kehamilan agar semua nutrisi kehamilan dapat terpenuhi.

  1. Penggunaan obat obatan

Pada awal kehamilan ini, usahakan ibu hamil untuk tidak mengkonsumsi obat apapun terutama yang termasuk kedalam obat keras karena dikhawatirkan dapat menimbulkan kondisi yang berbahaya dan menganggu jalannya proses perkembangan janin.

  1. Mengkonsumsi makanan tertentu

Kehamilan dengan usia yang masih sangat muda merupakan kondisi yang sangat rentan terhadap keguguran dan terjadinya gangguan kehamilan. Untuk mencegah agar tidak terjadi kondisi yang tidak diinginkan tersebut maka mengkonsumsi pantangan makanan ibu hamil merupakan hal yang dilarang dan sebaiknya dihindari secara konsisten. Beberapa makanan yang harus dihindari terutama pada ibu hamil denga usia kehamilan 1 minggu diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Buah buahan berbahaya, beberapa jenis buah seharusnya memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan namun buah buahan seperti nanas, nangka, anggur, dan beberapa buah lain dapat memberikan efek panas pada perut yang membahayakan untuk kehamilan dengan usia 1 minggu.
  • Makanan laut atau seafood, beberapa makanan laut yang tidak terjamin berasal dari daerah bersih sebaiknya dihindari terutama keras yang dapat menyerap logam berat sehingga dapat meningkatkan resiko terjadinya cacat pada bayi.
  • Makanan mentah, ibu hamil 1 minggu harus menghindari dan memastikan bahwa setiap makanan yang disajikan sudah matang dengan benar karena makanan yang mentah sangat beresiko pada kehamilan.
  • Makanan pedas, makanan yang memiliki cita rasa sangat pedas dapat memberikan pengaruh terhadap perut ibu hamil yang sangat membahayakan janin proses kehamilan yang masih memiliki usia 1 minggu.
  • Makanan dan minuman yang mengandung kafein, makanan atau minuman yang mengandung kafein tidak disarankan oleh ibu hamil karena bisa meningkatkan tekanan darah dan detak jantung. Jika kafein dikonsumsi secara berlebihan, maka risiko keguguran atau kelahiran prematur dalam proses persalinan nantinya akan terus meningkat.

Itulah beberapap kondisi atau hal yang tidak boleh dilakukan saat hamil 1  minggu dan sebaiknya harus dihindari selama menjalani poses kehamilan untuk memastikan perkembangan janin dan kesehatannya selalu dalam kondisi yang baik dan normal.

Recent Posts

3 Tips Agar Embrio Menempel di Dinding Rahim

Periode tunggu saat melakukan program kehamilan seperti bayi tabung ataupun IVF memang mendebarkan. Sehingga beberapa…

2 months ago

4 Ciri-ciri Masa Subur untuk Haid Tidak Teratur

Haid dengan siklus yang normal setiap bulannya akan memiliki interval waktu yang sama, yakni sekitar…

2 months ago

5 Tanda Embrio Transfer Gagal

Program embrio transfer atau paling umum dikenal sebagai program dalam kehamilan cukup banyak dilakukan oleh…

2 months ago

4 Hal yang Harus Diperhatikan Terkait Suntik Hormon untuk Hamil

Infertilitas atau ketidaksuburan adalah masalah yang banyak dialami pasangan sehingga harus menunggu cukup lama sampai…

2 months ago

HCG : Pengertian, Fungsi, dan Pengaruhnya

Di dalam tubuh wanita, terdapat dua hormon penting yang dikenal sebagai hormon reproduksi, yakni estrogen…

2 months ago

12 Ciri-ciri Hormon HCG Meningkat

Hormon di dalam tubuh manusia bermacam-macam, sesuai dengan fungsinya masing-masing untuk mendukung kelangsungan hidup manusia.…

2 months ago