7 Cara Mengajari Anak Cepat Menulis

Mengajari anak untuk dapat cepat menulis sebenarnya tidak mudah meski terkadang terlihat mudah. Seiring dengan bertambahnya usia anak, mereka akan semakin aktif dan orangtua agak kesulitan untuk mengaturnya. Sebagai orangtua mungkin Anda pernah merasa kesulitan bagaimana cara mengajari anak cepat menulis, apalagi jika usianya memang sudah berada pada usia yang seharusnya sudah bisa menulis. Apabila […]

6 Cara Mendidik Anak di Era Digital

Perkembangan zaman yang semakin modern, dimana teknologi semakin bergerak ke arah yang lebih maju. Sekarang ini, zaman telah memasuki era digital yang semua hal nya sudah terdigitalisasi. Dengan adanya kemajuan dalam teknologi digital memang memberikan banyak sekali manfaat untuk kehidupan umat manusia. Misalnya saja dapat memudahkan berkomunikasi jarak jauh, memudahkan proses pembelajaran dan mendapatkan informasi, […]

6 Cara Mendidik Anak yang Suka Memukul

Sebagai orangtua, tentunya akan merasa khawatir apabila mengetahui bahwa anak ternyata suka memukul. Entah itu memukul temannya, adiknya, atau bahkan kepada orangtuanya sekalipun. Biasanya, anak melakukan perilaku tersebut sebagai bentuk luapan emosi karena orang-orang disekitarnya tidak mengerti perkataannya, pengaruh buruk dari lingkungan sekitarnya. Atau hal tersebut sebenarnya merupakan bentuk adaptasi anak terhadap lingkungan karena mereka […]

6 Cara Mendidik Anak Tanpa Gadget

Tantangan terbesar bagi para orangtua di zaman yang serba digital seperti masa kini adalah bagaimana mengatasi dan cara mendidik anak balita tanpa gadget agar mereka tidak ketergantungan pada televisi atau smartphone. Perkembangan teknologi digital yang semakin pesat membuat adanya perubahan besar dalam gaya hidup anak yang sekarang makin terlihat akrab dengan gadget. Yang lebih mengkhawatirkan, […]

6 Cara Mendidik Anak Indigo

Di Indonesia atau mungkin dibeberapa negara lain, ciri-ciri anak indigo biasanya selaku dikaitkan dengan anak yang mampu melihat hal-hal metafisik atau biasanya dikenal dengan anak yang memiliki kemampuan indera keenam. Akan tetapi, pada kenyataannya istilah anak indigo sendiri mengacu kepada anak yang memiliki tingkat sensitivitas yang tinggi, serta kemampuan sensorik yang melebihi batas orang normal […]

9 Cara Mendidik Anak Hiperaktif di Sekolah

Hiperaktivitas adalah perilaku seseorang yang menunjukkan sikap tidak mau diam, tidak memperhatikan dan bersikap impulsif. Anak tidak akan diam sampai lelah. Anak akan terus bersuara dan bergerak sampai ada yang memperhatikannya, tetapi anak tidak memperhatikan orang-orang disekitarnya. Anak-anak mengharapkan perhatian hanya dari orang-orang di sekitarnya, seperti guru dan teman sekelas. Ciri yang paling mudah dikenali […]

5 Cara Mendidik Anak Hiperaktif Usia 4 Tahun Paling Efektif

Masalah hiperaktivitas pada anak usia 4 tahun biasanya dibicarakan saat anak kita sangat aktif dan padahal baru berusia 4 tahun atau terlalu agresif dan sulit menasihati anak. Beberapa orang tua dan guru sering mengeluh ketika anak usia 4 tahun mengalami gejala sulit konsentrasi, tidak bisa duduk diam atau mengganggu teman sebayanya di  kelas, yang tentunya […]

10 Cara Mendidik Anak Hiperaktif Lancar Membaca

Hiperaktif adalah penyakit umum pada anak-anak. Hiperaktivitas adalah suatu kondisi dimana terjadi perubahan zat aktif secara biologis di dalam otak. Hasil penelitian anak hiperaktif menunjukkan adanya gangguan pada area otak yang mengatur kemampuan untuk memecahkan masalah, merencanakan sesuatu, memahami tindakan orang lain dan mengendalikan impuls pribadi. Anak hiperaktif tampaknya selalu “bergerak”. Dia terus bergerak dan […]

Wajib dicoba! 10 Tips Cara Mendidik Anak Belajar Makan Sendiri

Mengajari anak secara terus-menerus tentang kebiasaan makan yang baik dan benar membutuhkan perjuangan dan kesabaran dari pihak orang tua. Anak perlu tahu cara makan yang benar dan ada batasan waktunya. Cepat atau lambat, anak-anak pasti tertarik untuk makan sendiri. Di usia dini, dia meletakkan makanan yang diberikan nanti di atas kursi dan kemudian memasukkannya ke […]

12 Tips Cara Mendidik Anak Bagi Ibu yang Bekerja

Seorang wanita sering ingin bekerja/berkarier dan mengembangkan dirinya dalam hidupnya untuk mendapatkan penghasilannya. Jika penghasilan cukup untuk kebutuhan keluarga, maka perempuan/ibu juga berhak untuk bekerja atau berkarir, seperti halnya laki-laki. Sebagian orang masih beranggapan “kuno atau kolot” dan beranggapan bahwa perempuan adalah “konco wingking” dalam bahasa Jawa yang berarti bekerja keras, mengurus rumah tangga, sedangkan […]