Categories: HerbalMakanan Sehat

5 Manfaat Pinang Muda untuk Wanita yang Perlu diketahui

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Pinang merupakan tanaman yang memiliki nama ilmiah  Areca catechu L. Tanaman ini memiliki banyak manfaat, bahkan setiap bagiannya dapat dimanfaatkan dengan menghasilkan berbagai produk. Tak terlepas bagi wanita.

Lalu apa saja manfaat pinang mua bagi wanita? Yuk kita bahas manfaatnya.

  1. Meringankan kram di perut sebelum atau saat menstruasi
    Kandungan nutrisi dalam buah pinang dapat dimanfaatkan untuk menyeimbangkan hormon dalam tubuh. Hal ini dapat menjadi solusi untuk meringankan kram pada saat dan sebelum menstruasi. Bagaimana cara mengonsumsinya? Pertama adalah mencampurkan bubuk buah pinang, jahe, madu, dan biji wijen hingga menjadi seperti pasta. Campurkan satu sendok pasta ini dengan 5 tetes susu. Konsumsilah dua kali sehari pada saat dan sebelum menstruasi.
  2. Menjaga kesehatan rahim
    Dalam kepercayaan masyarakat Biak dan Serui, meminum air rebusan buah pinang muda dapat membantu menjaga kesehatan rahim.
  3. Mengatasi keputihan
    Keputihan merupakan salah satu masalah kewanitaan yang mengganggu. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah keputihan ini adalah dengan menggunakan pinang muda. Caranya adalah dengan membasuh area vagina dengan air dari biji pinang muda yang telah ditumbuk.
  4. Mengencangkan vagina
    Vagina yang tidak kencang kadang mempengaruhi kualitas seksual dengan pasangan. Salah satu solusi dari masalah ini adalah dengan mengkonsumsi buah pinang muda.
  5. Mengatasi bau pada vagina
    Bau pada vagina disebabkan adanya bakteri. Buah pinang bersifat antibakteri yang bisa mebasmi kuman yang menyebabkan bau tak sedap pada vagina. Caranya adalah dengan membasuh area vagina dengan air dari biji pinang muda yang telah ditumbuk, seperti yang dilakukan untuk menghilangkan keputihan.

Recent Posts

3 Tips Agar Embrio Menempel di Dinding Rahim

Periode tunggu saat melakukan program kehamilan seperti bayi tabung ataupun IVF memang mendebarkan. Sehingga beberapa…

2 months ago

4 Ciri-ciri Masa Subur untuk Haid Tidak Teratur

Haid dengan siklus yang normal setiap bulannya akan memiliki interval waktu yang sama, yakni sekitar…

2 months ago

5 Tanda Embrio Transfer Gagal

Program embrio transfer atau paling umum dikenal sebagai program dalam kehamilan cukup banyak dilakukan oleh…

2 months ago

4 Hal yang Harus Diperhatikan Terkait Suntik Hormon untuk Hamil

Infertilitas atau ketidaksuburan adalah masalah yang banyak dialami pasangan sehingga harus menunggu cukup lama sampai…

2 months ago

HCG : Pengertian, Fungsi, dan Pengaruhnya

Di dalam tubuh wanita, terdapat dua hormon penting yang dikenal sebagai hormon reproduksi, yakni estrogen…

2 months ago

12 Ciri-ciri Hormon HCG Meningkat

Hormon di dalam tubuh manusia bermacam-macam, sesuai dengan fungsinya masing-masing untuk mendukung kelangsungan hidup manusia.…

2 months ago