Categories: Pra Hamil

12 Tanda Tanda Pembuahan Berhasil Hamil Setelah Ovulasi

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Ketika Anda ingin mendapatkan kehamilan maka proses pembuahan harus terjadi setelah berhubungan seksual. Ini adalah proses yang terjadi dalam organ reproduksi wanita dan memang tidak terlihat dari luar tubuh. Setelah itu jika pembuahan terjadi dan embrio menempel pada dinding rahim maka akan ada tanda flek bercak darah saat hamil muda. Tanda kehamilan awal yang lain akan semakin jelas dan Anda bisa benar-benar hamil. Namun proses pembuahan melewati proses yang sangat rumit meskipun itu tampak mudah untuk wanita yang sering hamil. Sebelum melewati fase itu maka Anda harus tahu seperti apa tanda tanda pembuahan berhasil hamil setelah ovulasi, seperti berikut ini:

  1. Sensasi pukulan di atas tulang kemaluan

Sebelum masa implantasi maka biasanya wanita yang akan hamil merasa sensasi pukulan di atas tulang kemaluan. Ini biasanya terjadi tepat di atas garis rambut kemaluan bawah. Proses ini kemudian akan menyebabkan wanita mengalami keputihan yang sering dianggap sebagai keputihan di awal kehamilan. Sensasi rasa yang ditimbulkan berbeda dengan kram karena hanya terasa seperti daging yang terkena benturan keras tapi terasa lebih sering.

  1. Perut bawah terasa keras

Kemudian ibu juga bisa merasa perut bawah terasa sangat keras seperti kembung tapi tidak kembung. Ini fase awal terjadinya pembuahan yang ditandai dengan perubahan hormon menjelang kehamilan. Sensasi penuh ini bisa membuat ibu merasa ingin sering kencing. Jika sudah hamil maka akan menjadi tanda sering kencing saat hamil.

  1. Tubuh terasa sangat lelah

Merasa lelah memang bisa terjadi sebelum menstruasi. Tapi bagi wanita dengan pembuahan yang berhasil maka rasa lelah bisa lebih parah. ini ditandai seminggu sebelum menstruasi. Tiba-tiba tubuh Anda merasa lebih cepat lelah. Ingin tidur siang dan merasa tidak berdaya untuk banyak beraktifitas. Ini juga masalah yang akan menjadi penyebab ibu hamil cepat lelah.

  1. Nyeri panggul

Adanya pembuahan juga menyebabkan ibu merasa nyeri panggul. Gejalanya memang sama seperti ketika akan menstruasi. Hanya saja bedanya disertai dengan keputihan dan tekanan pada perut depan bawah. Ini akan membuat ibu merasa seperti sakit yang tidak nyaman untuk duduk atau berdiri. Saat ada gejala ini maka disarankan untuk lebih sering istirahat.

  1. Serviks menjadi lembut

Setelah terjadi pembuahan maka serviks juga akan berubah. Serviks menjadi sangat lembut dan membuat Anda merasa seperti akan menstruasi. Serviks juga cenderung mengeluarkan banyak cairan. Ini tidak perlu dikhawatirkan karena ini persiapan untuk melahirkan normal. Kondisi ini juga akan membuat ibu merasa tidak nyaman pada bagian kaki, terutama jika sering bergerak.

  1. Keputihan menjadi bercak merah

Sebelumnya ibu sudah mengalami keputihan seperti tanda akan menstruasi. Lalu dalam beberapa jam atau hari maka akan berubah menjadi bercak merah. Warna yang ditimbulkan berbeda dengan menstruasi karena lebih cerah. Darah terlihat segar, berbintik dan tidak ada gumpalan. Proses ini biasanya terjadi selama 10 sampai 12 hari setelah ovulasi dan sel telur yang sudah dibuahi sperma berhasil tertanam dalam dinding rahim.

  1. Masuk angin

Ibu juga bisa merasa seperti masuk angin. Gejalanya menjadi sangat aneh seperti perut kembung, perasaan tidak bisa buang angin, tidak bisa buang air besar dan menjadi lebih sering kencing. Masuk angin ini juga bisa terjadi karena kondisi perubahan hormon yang sangat cepat dan adanya perubahan peredaran darah dalam tubuh.

  1. Payudara menjadi lembut

Setelah terjadi pembuahan maka perubahan hormon terjadi dengan cepat. Ini adalah proses yang sangat alami dalam tubuh karena tubuh ibu perlu  bersiap untuk menyambut perkembangan janin. Akhirnya ibu juga bisa merasa payudara menjadi lebih lembut. Ini berbeda dengan menstruasi karena biasanya menjelang menstruasi payudara menjadi padat dan kenyal, baru kemudian lembut setelah menstruasi hari pertama dan lalu kembali seperti semula.

  1. Leher tegang dan sakit kepala
  2. Sakit punggung
  3. Tidak kuat menahan beban berat
  4. Perubahan suasana hati

Jadi inilah semua tanda tanda pembuahan berhasil hamil setelah ovulasi. Ketika ibu ingin program hamil alami maka penting untuk mengamati semua tanda ini. Jika sudah menemukan tandanya maka tunggu waktu yang tepat untuk mengetes kehamilan Anda. Saat hasilnya meragukan maka segera periksa ke dokter kandungan terdekat.

Recent Posts

3 Tips Agar Embrio Menempel di Dinding Rahim

Periode tunggu saat melakukan program kehamilan seperti bayi tabung ataupun IVF memang mendebarkan. Sehingga beberapa…

2 months ago

4 Ciri-ciri Masa Subur untuk Haid Tidak Teratur

Haid dengan siklus yang normal setiap bulannya akan memiliki interval waktu yang sama, yakni sekitar…

2 months ago

5 Tanda Embrio Transfer Gagal

Program embrio transfer atau paling umum dikenal sebagai program dalam kehamilan cukup banyak dilakukan oleh…

2 months ago

4 Hal yang Harus Diperhatikan Terkait Suntik Hormon untuk Hamil

Infertilitas atau ketidaksuburan adalah masalah yang banyak dialami pasangan sehingga harus menunggu cukup lama sampai…

2 months ago

HCG : Pengertian, Fungsi, dan Pengaruhnya

Di dalam tubuh wanita, terdapat dua hormon penting yang dikenal sebagai hormon reproduksi, yakni estrogen…

2 months ago

12 Ciri-ciri Hormon HCG Meningkat

Hormon di dalam tubuh manusia bermacam-macam, sesuai dengan fungsinya masing-masing untuk mendukung kelangsungan hidup manusia.…

2 months ago