Categories: Menyusui

12 Makanan Ibu Menyusui Agar Bayi Lancar BAB dan Sehat

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Makanan sehat untuk ibu menyusui memang menjadi makanan penting untuk semua ibu menyusui. Ini karena ibu menghasilkan ASI yang kemudian akan membuat bayi menerima nutrisi dari ASI secara langsung. Dengan kata lain semua nutrisi yang masuk ke tubuh ibu juga akan masuk ke tubuh bayi. Kemudian jika ibu salah mengkonsumsi makanan tertentu maka bisa membuat bayi sakit termasuk gangguan pencernaan pada bayi. Gangguan yang paling sering adalah sulit BAB karena makanan yang dimakan ibu. Untuk itu Anda perlu melihat kembali apa saja makanan ibu menyusui agar bayi lancar BAB dan sehat, seperti berikut ini.

  1. Ikan salmon

Ikan salmon adalah jenis ikan yang sangat sehat untuk ibu menyusui dan bayi yang mendapatkan ASI nya. Ini karena ikan salmon bisa memberikan sumbangan nutrisi seperti vitamin B12, omega 3 dan protein yang sangat tinggi. Ikan ini juga kaya dengan vitamin D dan serat yang sangat baik untuk pencernaan bayi. Jika ada masalah bayi tidak BAB seminggu, maka ibu menyusui bisa langsung mengkonsumsi ikan salmon.

  1. Oatmeal

Jika bayi mengalami sembelit atau gangguan pencernaan maka ibu menyusui bisa mengkonsumsi oatmeal. Semua produk gandum ini kaya dengan serat dan nutrisi lain seperti vitamin B, magnesium, kalsium dan seng. Nutrisi ini akan membuat perut ibu menyusui lebih nyaman dan tidak mudah lapar sehingga baik untuk cara diet ibu menyusui untuk menurunkan berat badan setelah melahirkan. Kemudian semua jenis produk gandum ini juga baik untuk menjaga agar kadar gula dalam darah tetap sempurna.

  1. Telur

Telur bisa menjadi makanan yang sangat sehat untuk ibu menyusui. Ini karena telur mengandung nutrisi yang sangat baik untuk pencernaan bayi Anda seperti protein, vitamin B12, vitamin B, asam folat, kolin, lutein dan nutrisi yang lain. Makan telur juga akan membantu memperbaiki kondisi kesehatan ibu termasuk untuk menurunkan kolesterol. Telur akan menjadi salah satu nutrisi ibu menyusui saat bayi baru lahir.

  1. Sayuran hijau

Sayuran hijau adalah makanan yang sangat sehat untuk ibu menyusui. Sayuran ini sangat penting untuk pencernaan ibu menyusui termasuk untuk mencegah sembelit. Semua jenis sayuran hijau mengandung vitamin A, vitamin C, vitamin E dan juga vitamin K. Makan satu porsi sayur sehari akan sangat baik untuk menjaga kesehatan ibu menyusui. Selain itu ada banyak jenis sayuran yang bisa menjadi makanan sebagai cara  cara memperbanyak ASI perah, seperti daun katuk, bayam, brokoli dan jenis sayuran lain.

  1. Kacang-kacangan

Mengkonsumsi berbagai jenis kacang-kacangan juga sangat baik untuk mendorong agar ASI yang dihasilkan baik untuk pencernaan bayi Anda. Namun kacang tidak bisa diberikan jika bayi Anda menderita semua alergi makanan termasuk alergi kacang-kacangan. Kacang adalah sumber nutrisi protein yang sangat baik untuk kesehatan tubuh ibu. Kemudian juga mengandung serat dan berbagai bahan fitokimia yang bisa menjadi bahan antioksidan untuk tubuh ibu.

  1. Biji-bijian

Berbagai jenis kacang-kacangan dan biji-bijian adalah bahan yang sangat baik untuk ibu menyusui. Ibu bisa megkonsumsi berbagai jenis makanan ini karena kaya dengan nutrisi seperti protein, vitamin yang lengkap, berbagai jenis mineral, bahan antioksidan, rendah lemak dan serat. Bahkan semua sumber biji-bijian juga sangat baik untuk mengatasi penuaan dini, kondisi masalah kulit selama menyusui dan tentu saja sangat baik untuk pencernaan bayi Anda.

  1. Buah kaya serat

Kemudian semua jenis buah yang kaya serat juga sangat baik untuk ibu menyusui. Ada banyak jenis buah yang penting seperti buah apel, kiwi, alpukat, anggur, jeruk dan semua golongan buah berry. Kemudian buah ini bisa membuat tubuh ibu menyusui lebih sehat karena mendapatkan antioksidan yang akan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

  1. Alpukat
  2. Jamur
  3. Biji Chia
  4. Produk susu kedelai
  5. Produk susu almond

Inilah semua jenis makanan ibu menyusui agar bayi lancar BAB dan sehat. Makanan ini sangat menyehatkan karena mengandung nutrisi yang baik untuk tubuh ibu menyusui. Dampaknya bayi bisa menerima nutrisi sehat tersebut dari bahan ASI yang masuk ke tubuh bayi.

Recent Posts

3 Tips Agar Embrio Menempel di Dinding Rahim

Periode tunggu saat melakukan program kehamilan seperti bayi tabung ataupun IVF memang mendebarkan. Sehingga beberapa…

8 months ago

4 Ciri-ciri Masa Subur untuk Haid Tidak Teratur

Haid dengan siklus yang normal setiap bulannya akan memiliki interval waktu yang sama, yakni sekitar…

8 months ago

5 Tanda Embrio Transfer Gagal

Program embrio transfer atau paling umum dikenal sebagai program dalam kehamilan cukup banyak dilakukan oleh…

9 months ago

4 Hal yang Harus Diperhatikan Terkait Suntik Hormon untuk Hamil

Infertilitas atau ketidaksuburan adalah masalah yang banyak dialami pasangan sehingga harus menunggu cukup lama sampai…

9 months ago

HCG : Pengertian, Fungsi, dan Pengaruhnya

Di dalam tubuh wanita, terdapat dua hormon penting yang dikenal sebagai hormon reproduksi, yakni estrogen…

9 months ago

12 Ciri-ciri Hormon HCG Meningkat

Hormon di dalam tubuh manusia bermacam-macam, sesuai dengan fungsinya masing-masing untuk mendukung kelangsungan hidup manusia.…

9 months ago