Masa subur adalah salah satu kunci untuk menentukan seorang perempun dapat hamil dengan cepat. Namun bagia Anda yang tidak ingin segera hamil karena beberapa alasan, sangat penting untuk mengetahui kapan masa tidak subur setelah haid akan terjadi. Sehingga pada saat masa tidak subur ini, Anda tetap bisa melakukan hubungan dan tidak akan berakibat pada kehamilan. Jadi berapa lama masa tidak subur setelah haid? Simak saja informasi berikut ini.
Pada umumnya masa subur seorang perempuan dibedakan menjadi 2. Yaitu masa subut yang biasa puncak masa subur, artinya kemungkinan hamil sangatlah besar. Pada saat puncak masa subur maka persentase kehamilan sangat tinggi. Sementara pada saat masa subur yang biasa, akan terjadi setelah 12 hari pasca hai pertama. Jadi untuk tau kapan puncak masa subur Anda adalah hari pertama haid ditambahkan 12 hari. Sedangkan masa subur yang biasa hanya akan terjadi pada 3 hari sebelum dan juga sesudah puncak masa kesuburan. (baca: ciri-ciri pria mandul – penyebab kemandulan pada wanita )
Setelah mengetahui kapan masa subur Anda berlangsung, selanjutnya Anda dapat mengetahui kapan masa tidak subur setelah haid. Misalnya haid pertama Anda adalah tanggal 8, sehingga puncak suburnya ada ditanggal 20 dan masa subur biasanya ada ditanggal 17-23. Lalu masa tidak suburnya bisa dihtung sekitar 19 hari setelah melewati hari pertama. Sehingga bisa disimpulkan masa tidak subur akan mulai tanggal 27 sampai haid periode berikutnya. (baca: ciri wanita mandul – penyebab hamil tidak terdeteksi test pack – cara menghitung masa subur wanita – masa subur pria )
hitungan masa subur dan tidak subur:
Untuk perempuan yang tidak mempunyai siklus tidak teratur akan sedikit sulit untuk menghitung masa suburnya. Sehingga, agar Anda tidak terlalu kesulitan saat akan menghitung masa tidak subur, ada baiknya Anda mencatat siklus haid Anda pada 6 bulan terakhir. Setelah mencatat, Anda bisa mencari kapan siklus paling lama berlangsung. Kemudian Anda bisa mengurahi angka siklus terlama dengan 11, maka itulah masa subur terakhir setelah haid.
Hitungan masa tidak subur haid tidak teratur:
Contohnya jika siklus terpanjang adalah 30, sedangkan terpendek 18. Contoh hitungannya adalah 20-11= 11 dan 24-18 =6. Perkiraan siklus tidak suburnya ada pada hari ke 6 sampai 19 pasca haid pertama. (baca: penyebab haid tidak berhenti – penyebab kemandulan pada wanita – penyebab kandungan lemah)
Baca juga: tanda tanda penebalan dinding rahim – ciri dinding rahim menebal tanda hamil
Informasi menstruasi:
Perempuan menjadi tidak subur juga bisa disebabkan karena beberapa hal. Salah satunya adalah adanya penyakit yang menyerang pada kondisi kesuburan. Beberapa penyakit tersebut seperti:
Informasi menstruasi:
Selain karena penyakit. Pola hidup yang buruk juga bisa menjadi pengaruh pada kondisi kesuburan seorang perempuan. Seperti terlalu sering merokok sehingga menyebabkan zat nikotin menggangu pada kesebutan. Atau beristirahat dengan buruk jug adapat mempengahuri pada keseburan. Sehingga, sebaiknya Anda mulai melakukan pola hidup sehat agar terhindar dari kondisi buruk ini. Jika kondisi tidak subur perempuan disebabkan haid itu masih dalam keadaan normal, sedangkan kesuburan dipengaruhi pola hidup maka artinya tidak normal.
Informasi keputihan:
Tidak sedikit orang yang mendapatkan masalah kesehatan karena konsumsi alkohol. Salah satunya adalah masalah kesuburan pada seorang perempuan. Jika Anda sangat menyukai alkohol, sebaiknya segera berhenti agar tidak mempengaruhi pada kondisi kesuburan Anda dan meningkatkan adanya risiko disfungsi ovulasi. (baca: pusing saat haid – haid sedikit dan coklat – penyebab haid tidak teratur setelah menikah)
Itulah ulasan mengenai masa tidak subur setelah haid. Jika Anda sedang menunda kehamilan Anda bisa coba menghitung cara diatas pada waktu haid Anda. Jika mempunyai waktu haid yang berubah-ubah, Anda bisa mencatatanya dan melakukan cara yang sudah dijelaskan diatas. Agar kondisi keseburan tetap dalam keadaan sehat, sebaiknya Anda juga melakukan penerapan hidup sehat dengan mengurangi asupan berbahaya pada tubuh seperti nikotin dan alkoho.
Periode tunggu saat melakukan program kehamilan seperti bayi tabung ataupun IVF memang mendebarkan. Sehingga beberapa…
Haid dengan siklus yang normal setiap bulannya akan memiliki interval waktu yang sama, yakni sekitar…
Program embrio transfer atau paling umum dikenal sebagai program dalam kehamilan cukup banyak dilakukan oleh…
Infertilitas atau ketidaksuburan adalah masalah yang banyak dialami pasangan sehingga harus menunggu cukup lama sampai…
Di dalam tubuh wanita, terdapat dua hormon penting yang dikenal sebagai hormon reproduksi, yakni estrogen…
Hormon di dalam tubuh manusia bermacam-macam, sesuai dengan fungsinya masing-masing untuk mendukung kelangsungan hidup manusia.…