Perkembangan Bayi 2 Bulan – Fisik, Motorik, Sensorik dan Tips Perawatan

Melihat perkembangan bayi dalam keluarga akan menjadi salah satu pusat perhatian yang sangat menarik. Para ibu merasa bayi selalu tumbuh menakjubkan setiap hari dan semakin menggemaskan. Meskipun ada beberapa ibu yang merasa khawatir ketika bayi sedikit tertinggal dibandingkan bayi lain dengan selisih waktu lahir yang berdekatan. Bahkan ibu yang menghadapi kelahiran prematur selalu merasa khawatir […]

Perkembangan Janin 2 Bulan (8 Minggu)

Saat usia dua bulan banyak ibu hamil banyak yang tidak menyadari kehamilannya. Ibu hamil yang tidak sadar dengan kehamilan yang dialaminya bisa melakukan hal-hal bodoh seperti larangan ibu hamil yang bisa berbahaya bagi janin yang dikandungnya.  Kesibukan ibu hamil tersebutlah yang membuat ibu hamil tidak sadar dengan kehamilannya. Ibu hamil yang tidak sadar akan kehamilannya […]