Kontraksi adalah rasa nyeri pada perut yang biasa dirasakan oleh ibu hamil. Saat ibu sedang hamil, keadaan dinding rahim akan membesar karena pertumbuhan janin. Gerakan secara tiba-tiba yang dilakukan janin dalam perut akan menyebabkan terjadinya kontraksi pada dinding rahim. Namun, kontraksi bukan menandakan bahwa ibu akan bersalin. Hal seperti ini bisa terjadi kapan saja. Bahkan […]
Tag: hamil kembar
Sebagai seorang wanita tentu kita menginginkan kehamilan, kehamilan sendiri menjadi berkah bagi kita karena itu artinya sebentar lagi kita akan memiliki buah hati. Namun sayangnya kehamilan itu tidak selalu berjalan lancar sesuai dengan keinginan kita, karena berbagai faktor pun kita bisa mengalami keguguran. Dan setelah mengalami keguguran biasanya kita akan menjalani prosedur kuret yaitu pembersihan […]
Bayi kembar telah menjadi impian banyak pasangan. Namun tidak semua pasangan bisa memiliki bayi kembar sehingga mereka juga menempuh jalan seperti dengan bayi tabung. Namun karena faktor genetik maka bayi kembar juga bisa terjadi secara alami. Kehamilan bayi kembar bukan kehamilan yang mudah. Karena rahim ibu dirancang untuk bayi tunggal maka biasanya bayi kembar lahir […]
Apakah Anda pernah mendengar tentang kasus bayi kembar siam. Bayi kembar siam adalah bayi kembar yang mengalami kedetakan fisik atau terhubung pada beberapa bagian fisik bayi secara langsung. Sebenarnya kasus kembar siam di seluruh dunia memang tidak sering terjadi. Banyak kembar siam yang ditemukan sejak dalam kehamilan ternyata meninggal dalam kandungan akibat tidak bisa bertahan […]
Janin sungsang adalah keadaan dimana Ibu hamil yang sedang mengandung janin yang mengalami kelainan presentasai atau letak kepala di dalam uterus atau kandungan Ibu hamil tersebut. Kelainan letak yang dimaksud dalam hal ini adalah posisi kepala janin berada di atas, sedangkan bagian bokong berada di bawah. Dalam keadaan normal, seharusnya posisi janin yang seharausnya adalah […]