Selama menghadapi proses kehamilan, setiap ibu hamil dituntut untuk dapat menjaga dan melakukannya dengan penuh kehati – hatian serta kewaspadaan mengingat kondisi tubuh ibu hamil yang lebih rentan dari sebelumnya akibat adanya berbagai proses kehamilan di dalam rahim dan berbaga perubahan fisik yang terjadi. Berbagai usaha yang dilakukan oleh ibu hamil tersebut sangat berpengaruh terhadap […]