7 Bahaya Memberi Makan Bayi Dibawah 6 Bulan

Sistem pencernaan dan daya tahan tubuh pada bayi yang usianya belum genap 6 bulan belum bisa dikatakan  sempurna karena enzim lipase, pepsin, amilase dan enzim lainnya baru sempurna terbentuk pada bayi usia 6 bulan. Jika belum mencapai 6 bulan maka ususnya belum kuat untuk mengeluarkan protein jenis immunoglobulin yang bertugas melindungi dinding ususnya. Hanya dengan manfaat […]

13 Bahaya Madu Bagi Bayi Baru Lahir

Madu banyak memiliki kebaikan untuk kesehatan tubuh manusia.  Sudah ribuan tahun madu dipakai oleh para tabib tradisional dan ahli pengobatan alternatif didunia sebagai obat herbal alami yang terbukti dapat meningkatkan daya tahan tubuh manusia dan sebagai obat batuk alami. Tetapi madu tidak dianjurkan untuk bayi yang belum genap berusia satu tahun terlebih yang baru lahir. […]

Pola Makan Bayi 0-12 Bulan

Pola makan bayi patut diperhatikan oleh ibu yang memiliki bayi. Ibu tidak boleh sembarangan memberikan makanan pada bayinya, selain itu jadwal makannya pun harus tepat dan sesuai. Bayi berbeda dengan orang dewasa. Sistem metabolisme pada tubuh orang dewasa cenderung stabil sehingga orang dewasa tidak akan mudah lapar, sedangkan sistem metabolisme pada tubuh bayi belum maksimal […]