4 Faktor yang Mempengaruhi Warna Kulit Bayi Beserta Penjelasannya

Setiap orang tua tentu ingin menginginkan bayi yang berkulit indah dan sehat. Selain itu bayi dengan kulit yang putih bersih umumnya menjadi dambaan setiap orang tua untuk anaknya. Akan tetapi, secara umum, warna kulit bayi cenderung  dipengaruhi oleh faktor genetik atau bawaan keturunan dari orang tuanya. Banyak orang yang mempercayai bahwa beberapa makanan yang dikomsumsi […]

Apa Yang Menentukan Warna Kulit Bayi

Keanekaragaman warna kulit bayi yang juga mungkin akan mengalami perubahan ketika mereka beranjak dewasa tentunya menyisakan banyak pertanyaan. Misalnya saja dalam satu keluarga ada beragam warna kulit anak yang berbeda-beda. Atau dari pasangan suami istri menghasilkan keturunan dengan kulit bayi mereka yang jauh berbeda. Atau benarkah beberapa cara bisa menentukan warna kulit bayi yang sebenarnya? […]