10 Merk Kosmetik Yang Aman Untuk Ibu Menyusui

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Salah satu tanggung jawab besar yang harus dilaksanakan oleh seorang ibu selepas proses persalinan dilakukan baik melalui operasi caesar ataupun melahirkan normal adalah memenuhi kebutuhan nutrisi bagi bayi. Berdasarkan anjuran WHO atau organisasi kesehatan dunia, nutrisi yang baik diberikan pada bayi diawal kelahiran sampai dengan minimal 6 bulan kehidupannya adalah air susu ibu. Air susu ibu atau asi merupakan pilihan utama yang harus diberikan oleh ibu karena berbagai manfaat asi untuk bayi di dalamnya.

Manfaat yang dapat diperoleh melalui pemberian asi untuk bayi sejak awal kehamilannya diantaranya seperti membantu proses pertumbuhan dan perkembangan baik fisik maupun kecerdasan bayi, menjaga kecukupan asupan gizi pada bayi, meningkatkan sistem imunitas sehingga bayi tidak mudah sakit, menjaga perkembangan fisik bayi selalu dalam kondisi yang normal dan sesuai usianya, serta membina hubungan emosional antara ibu menyusui dengan bayinya.

Menyusui merupakan sebuah tanggung jawab yang harus diprioritaskan oleh ibu menyusui namun terkadang, setiap wanita juga menginginkan setelah proses kehamilan dia akan melakukan upaya untuk mengembalikan kecantikannya sebelum hamil Kosmetik merupakan salah satu bahan yang digunakan untuk mempercantik diri namun dalam penggunaannya perlu diperhatikan adakah efek samping terutama yang menyerang bayinya. Dalam artikel kali ini, hamil.co.id akan membahas mengenai beberapa merk konsemtik yang aman untuk ibu menyusui yang diantaranya adalah sebagai berikut ini.

  1. Mineral botanica

Mineral botanica merupakan salah satu merk kosmetik dengan rangkaian produknya yang terbuat dari bahan yang aman dan natural sesuai dengan nama merk tersebut. Rangkaian produk kecantikan dari merk mineral botanica memang sudah bebas dari paraben dan telah teruju secara klinis aman digunakan semua orang. Karena bebas dari paraben, produk mineral botanica ini dapat termasuk kedalam satu diantara merk konmetik yang aman untuk ibu menyusui.

  1. The Body Shop

Merk kosmetik lainnya yang juga aman digunakan oleh ibu menyusi karena tidak menimbulkan efek buruk apapun pada bagian payudara sebagai penghasil air susu ibu. Salah satu contoh produk dari merk The Body Shop yang dapat digunakan pada ibu menyusui adalah White Musk Deodorant yang tidak memiliki kandungan aluminium chloride hexahydrate, Aluminium chloride hexahydrate ini merupakan bahan obat yang termasuk dalam kategori c, jenis obat yang dilarang untuk ibu menyusui dan ibu hamil karena dapat menimbulka efek pada bayi.

  1. Wardah

Meskipun tidak semua kosmetik yang berasal dari merk wardah namun beberapa tetap dapat dilakukan oleh ibu menyusui. Salah satu produk kosmetik wardah yang aman dikenakan oleh ibu menysui adalah wardah full olive oil. Produk dari wardah tersebut merupakan salah satu produk pembersih bekas make up yang aman untuk digunakan pada wanita hamil.

  1. Liyoskin

Produk kosmetik liyosin merupakan salah satu merk kosmetik yang aman untuk ibu menyusui karena terbuah dari bahan bahan alami dan tidak mengandung zat berbahaya. Liyoskin merupakan salah satu merk kosmetik dengan produknya pemutih wajah yang sudah terdaftar BPOM sehingga telah melalui uji yang benar. Rangkaian produk kosmetik merk Liyoskin ini tidak memiliki efek samping pada kulit wajah.

  1. Erha

Erha merupakan sebuah klinik kecantikan yang juga menjual produk kosmetik sesuai dengan kondisi dan karakteristik tertentu. Produk kosmetik Erha dapat dibilang aman untuk ibu hamil dan ibu menyusui karena proses pembuatannya tidak menggunakan bahan berbahaya dan disesuaikan kondisi pasien atau penggunanya serta selalu dalam pengawasa dokter yang tepat.

  1. Clinique

Beberapa merk kosmetik terkadang memang hanya dapat digunakan oleh ibu menyusui secara aman untuk beberapa produknya saja. Menurut pengalaman dari beberapa ibu menyusui, kosmetik clinique dengan produknya seperti toner, bedak tabur, lisptik, dan mascara, sejauh ini tidak memberikan efek samping apapun baik pada ibu maupun pada bayinya.

  1. Adeeva skincare

Merk produk kosmetik selanjutnya yang juga diklaim aman untuk ibu menyusui maupun ibu hamil adalah Adeeva skincare. Produk produk perawatan kulit dari Adeeva ini telah mendapatkan ijin edar dari BPOM RI dalam kelas kosmetik dan dijelaskan tidak mengandung bahan bahan yang berbahaya bagi ibu menyusui maupun ibu hamil.

  1. Ecocare

Produk kosmetik Ecocare juga diklaim merupakan produk yang aman bagi ibu hamil maupun menyusui dan sudah mendapatkan ijin edar dari BPOM RI. Produk Ecocare ini aman untuk ibu menyusui karena bahan bakunya yang 100% dari bahan bahan alami dan tidak menganggu perkembangan bayi.

  1.  3SRD Beauty Series

Produk perawatan wajah selanjutnya yang juga aman untuk ibu menyusui adalah produk dengan merk  3SRD Beauty Series. Produk merk ini sudah memiliki ijin edar dari BPOM RI dan memiliki kandungan bahan alami dan tidak mengandung bahan berbahaya bagi ibu menyusui baik untuk ibu sendiri maupun bagi bayinya.

  1. Juice Beauty

Salah satu merk produk yang pelembabnya aman digunakan untuk ibu hamil dan menyusui karena kandungannya yang aman dan tidak ada bahan bahan berbahaya di dalamnya. Produk ini sudah banyak digunakan oleh para ibu hamil dan menyusui.

Itulah beberapa merk produk kosmetik yang aman digunakan oleh ibu menyusui karena mengandung bahan alami dan tidak memiliki efek samping baik bagi ibu menyusui maupun bagi bayinya. Pemilihan produk kosmetik yang aman sangat penting mengingat adan beberapa bahaya kosmetik untuk ibu menyusui.

fbWhatsappTwitterLinkedIn