Bisa melahirkan bayi baik itu secara normal atau caesar adalah tahap yang paling indah dalam hidup Anda. Namun ketika Anda mulai merawat bayi maka bisa saja merasa panik dan tidak nyaman. Anda tidak tahu apakah bayi Anda sedang sehat, sakit atau lapar. Namun semua tanda-tanda yang dikeluarkan tubuh bayi bisa menjadi petunjuk penting tentang kesehatan […]
Tag: bayi asi diare
Sebagai ibu yang sedang menyusui maka kita harus menjaga banyak hal ya bunda, karena apa yang kita konsumsi jika akan masuk ke dalam tubuh bayi melalui ASI. Oleh Karena itu mengapa penting sekali untuk menjaga kesehatan selama masa menyusui dan juga menjaga setiap asupan yang masuk ke dalam tubuh kita. Mungkin banyak ibu yang menyukai […]
Sebagai seroang ibu tentu saja kita harus memperhatikan segala kebutuhan bayi kita ya bunda, terutama jika bayi kita baru saja lahir ke dunia ini. Mereka masih terlalu kecil dan lemah sehingga kita harus banyak memberi mereka perhatian. Salah satu hal yang harus kita perhatikan adalah asupan untuknya bunda. Pencernaan mereka masih belum sempurna sehingga bunda […]