Selepas masa kehamilan yang dijalani oleh setiap ibu hamil selama kurang lebih 40 minggu, ada tanggung jawab besar yang menunggunya setelah proses persalinan dimana bayi yang selama ini berada di dalam kandungannya akan terlahir. Ibu memiliki peran yang sangat besar dalam bentuk tanggung jawabnya untuk menjaga kondisi bayi baik kesehatan maupun proses perkembangan fisik, mental, […]
Tag: donor darah
Aktivitas donor darah merupakan salah satu pekerjaan mulia dimana darah yang dimiliki disumbangkan atau didonorkan untuk orang lain yang bahkan tidak dikenal sama sekali. Donor darah sudah menjadi salah satu trend yang berkembang karena banyaknya manfaat dari aktivitas donor darah tersebut. Beberapa manfaat donor darah diantaranya seperti membantu menurunkan berat badan, menjaga tubuh untuk tetap […]
Donor darah merupakan salah satu bentuk aksi kemanusiaan yang acapkali dibutuhkan oleh banyak orang. Namun bagaimana dengan ibu hamil? Bolehkan ibu hamil donor darah ? Seorang wanita yang tengah hamil memiliki resiko terkena anemia atau gejala kekurangan darah. Hingga kini ada beberapa pendapat yang berbeda satu dengan lainnya dimana ibu hamil diperbolehkan melakukan donor darah. […]