Membiasakan anak untuk tidur teratur memang hal yang sangat sulit untuk semua orang tua. Hal ini karena ketika anak sudah cukup besar biasanya anak tidak mau diperlakukan seperti anak kecil. Kemudian juga ada beberapa penyebab anak susah tidur malam seperti efek menonton televisi, bermain gadget dan masalah seperti kesehatan. Kemudian saat anak tidur sangat malam […]
Tag: gangguan otak
Hidrosefalus merupakan salah satu bentuk kelainan kongenital pada bayi sejak dilahirkan. Kondisi ini ditandai adanya akumulasi cairan (serebrospinal) dalam ventrikel sehingga kepala penderita tampak membesar. Sebenarnya cairan yang diproduksi oleh jaringan pleksus koroideus ini tidaklah berbahaya. Normalnya otak memproduksi cairan serebrospinal sebanyak 500 cc perharinya. Kandungan dalam cairan serebrospinal terdiri dari 99% air dan sisanya […]