8 Cara Mengatasi Anak Rewel Dan Cengeng

Menjaga, membesarkan, dan merawat anak merupakan bentuk tanggung jawab dan peran orang tua terutama ibu setelah proses kehamilan yang dilewati selama kurang lebih 40 minggu sehingga anak terlahir melalui sebuah persalinan yang selamat. Tanggung jawab tersebut lebih banyak diemban oleh seorang ibu karena memang anak secara emosional memiliki kedekatan lebih pada ibunya dibandinkan ayah serta […]

5 Cara Mengatasi Anak Rewel Ketika Bangun Tidur

Masa anak anak merupakan masa dimana ia akan terus mengalami perkembangan baik secara fisik maupun psikis serta memiliki tingkat kerentanan terhadap berbagai gangguan kesehatan maupun gangguan tumbuh kembang anak dan belum dapat membuat sebuah keputusan sendiri yang mana ia sangat tergantung pada orang tua dalam berbagai hal. Peran orang tua terutama ibu dalam masa anak […]

3 Penyebab Anak Rewel Setelah Sembuh Dari Sakit

Menjaga kondisi kesehatan anak dalam keadaan yang baik merupakan salah satu bentuk tanggung jawab dan peran orang tua terutama ibu. Keadaan anak yang masih dalam masa pertumbuhan memang sering kali sangat rentan terhadap kondisi penyakit tertentu terutama karena dirinya sendiri masih belum mampu untuk memperhatikan dan mengusahakan tubunya mencegah berbagai permasalahan kesehatan serta gangguan tumbuh […]