Apakah Anda merasa sangat panik ketika anak sakit dan membuat mereka mual atau muntah? Pada dasarnya ada beberapa hal yang bisa menyebabkan anak mengalami mual dan muntah. Mual sering menjadi gejala flu atau pilek pada anak-anak. Kemudian ketika tubuh anak lemah dan demam mereka juga bisa mengalami mual. Anak yang sedang diare dan dehidrasi juga […]
Tag: obat anak
Anak yang terkena batuk tentu akan membuat orang tua merasa sangat khwatir. Terlebih jika anak mengalami batuk berdahak yang memang sulit untuk diatasi. Batuk berdahak biasanya menjadi penyakit yang muncul ketika anak mengalami flu atau radang tenggorokan. Beberapa anak juga bisa terkena batuk berdahak akibat infeksi dari bakteri atau virus yang menyerang saluran pernafasan atas. […]
Anak-anak dibawah umur 12 tahun memang sering terkena sakit perut tanpa ada gejala yang jelas. Mereka mungkin akan mengeluh sakit perut pada malam hari atau pagi hari saat bangun tidur. Ada berbagai penyebab sakit perut yang bisa terjadi pada anak seperti akibat penyebab diare, disentri pada anak, perut kembung, salah mengkonsumsi makanan dan minuman, stres atau tekanan […]