Setelah ibu menjalani operasi caesar sebagai proses persalinan sesuai kondisi ibu dan bayi maka ibu membutuhkan pemulihan rahim pasca caesar. Banyak ibu yang merasakan beratnya proses pemulihan karena luka bedah pada area perut. Selama ibu menjalani proses persalinan maka ibu harus menyusui agar bayi mendapatkan nutrisi. Ini menjadi langkah yang sangat baik untuk mempercepat proses […]
Tag: pantangan caesar
Melahirkan merupakan proses akhir dari sebuah kehamilan yang sudah ditunggu tunggu oleh ibu hamil karena dapat mempertemukannya dengan bayi yang selama ini ada didalam kandungan. Secara umum, ibu proses melahirkan dapat dilakukan dengan dua cara yakni melalui persalinan normal maupun persalinana caesar. Melahirkan normal merupakan proses persalinan yang paling banyak diidam-idamkan oleh hampir semua ibu […]