13 Tanda Tanda Anak Indigo yang Harus Diperhatikan

Indigo menjadi salah satu keistimewaan yang tidak terjadi pada semua orang. Indigo sering disebut sebagai sesuatu yang dekat dengan sebuah aura khusus yang terjadi pada anak-anak. Anak indigo memiliki tanda khusus yang membuat anak merasa memiliki tantangan untuk merubah hal yang mustahil menjadi nyata. Kemudian di luar kesadaran maka anak bisa menjadi sangat kreatif dan […]

4 Cara Mendidik Anak Usia 1 Tahun Agar Cerdas

Memiliki bayi memang menjadi kebahagiaan tersendiri bagi para orang tua. Kehadiran bayi dapat membuat suatu rumah menjadi lebih ramai walaupun dengan tangisan dan ocehan-ocehan yang menggemaskan. Kesehatan bayi yang baru lahir memang wajib diperhatikan agar tumbuh kembang bayi tepat pada waktunya. Salah satu hal yang paling menyenangkan bagi para orang tua yang memiliki bayi adalah […]

13 Tips Agar Anak Cepat Jalan Sesuai Umur Anak        

Pola tahap perkembangan anak memang menjadi hal yang sangat menarik untuk diamati. Ketika ibu mencoba untuk melihat anak bisa berjalan, maka itu akan membuat anak termotivasi untuk cepat berjalan. Ada beberapa anak yang bisa berjalan pada umur antara 9 sampai 12 bulan. Namun beberapa anak juga baru bisa berjalan setelah berumur 12 sampai 15 bulan. […]

4 Tanda Anak Autisme Sejak Dini

Kelainan pada anak merupakan hal yang harus diantisipasi oleh tiap orang tua. Namun beberapa orang tua kadang tidak sadar dengan beberapa kelainan yang terjadi pada anak. Salah satunya adalah autism pada anak. Gejala ini sebenarnya sudah muncul ketika anak berusia 2-4 Tahun, tapi beberapa orang tua tidak menyadari hal ini. Menjadi orang tua harus betul-betul […]

5 Cara Mendidik Anak Agar Berani dan Percaya Diri

Orang tua pastinya selalu menginginkan anak yang berani dan tidak manja. Berani dalam hal ini bukan bermaksud berani terhadap orang tua, tapi berani untuk menjadi anak yang percaya diri dalam menghadapi sesuatu. Setiap anak selalu memiliki karakter yang berbeda-beda. Hal ini tergantung dari cara orang tua yang mendidiknya. Mendidik anak harus dimulai sejak kecil. Tidak […]

6 Cara Mendidik Anak Hiperaktif Di Rumah

Sebelum mulai menidik anak hiperaktif terlebih dulu ketahui penyebab anak hiperaktif. Terlebih dulu tanamkan pada mindset kita para orang tua, bahwa setiap anak “berbeda” jadi bila anak kita terlihat berbeda dengan anak seumurannya maka bukanlah suatu alasan untuk tidak menerima keadaannya. Sebab setiap anak adalah anugerah untuk para orang tuannya. Berikut beberapa cara mendidik anak […]

12 Cara Agar Anak Cepat Jalan Tanpa Terapi

Melihat anak bisa berjalan sendiri tentu akan membuat semua ibu dan ayah merasa sangat gembira. Pada umumnya anak akan mulai bisa berjalan saat berusia 12 sampai 15 bulan. Namun beberapa anak bisa berjalan lebih cepat sebelum usia 12 bulan. Sementara tentu ada beberapa anak yang membutuhkan banyak waktu untuk belajar berjalan. Beberapa orang tua juga […]

22 Manfaat Alpukat untuk Ibu Menyusui dan Kesehatan

Alpukat adalah salah satu buah yang mengandung asam folat yang cukup tinggi. Banyak orang ragu untuk mengkonsumsi alpukat karena memiliki lemak tinggi kisaran 20-30 kali lebih banyak dari buah-buahan yang lain. Namun, yang perlu diketahui adalah lemak yang terdapat dalam alpukat adalah lemak baik, lemak tak jenuh tunggal yang dapat menurunkan kadar kolestrol LDL (kolestrol […]