Kehamilan bagi wanita merupakan sebuah anugerah dari tuhan yang maha esa. Bagi sebagian wanita menganggap kehamilan merupakan langkah yang harus dijalani untuk menjadikan nya seorang wanita yang sempurna. Dengan anggapan itu, banyak sekali pasangan muda yang memikirkan cara cepat hamil setelah melalui pernikahan yang sah. Namun ada kalanya proses kehamilan harus ditunda untuk alasan tertentu […]
Tag: pil kb
Pembicaraan tentang menstruasi memang selalu menjadi daya tarik wanita, baik bagi yang sudah berkeluarga ataupun belum. Normal waktu menstruasi pada wanita biasanya berkisar 3 sampai 7 hari. Namun beberapa wanita mengeluhkan setelah mereka melakukan KB, menstruasi lama setelah KB suntik. Ini artinya, waktu menstruasi yang mereka lalui sangatlah lama. Bahkan ada yang sampai mengeluh karena […]
Alat KB memang digunakan dengan tujuan untuk mengendalikan kelahiran. Alat ini sering digunakan oleh ibu untuk mengatur jarak lahir anak dari anak pertama atau kedua dan selanjutnya. Salah satu jenis alat KB yang paling populer adalah alat IUD. IUD memang sudah dijamin bisa mencegah kehamilan tanpa menyebabkan berbagai resiko atau efek samping untuk ibu. Alat […]
Pil KB sering menjadi pilihan salah satu alat kontrasepsi yang paling banyak digunakan. Banyak orang yang mengatakan bahwa menggunakan pil KB sangat aman dan mudah untuk digunakan. Anda tidak perlu melakukan pemeriksaan berkala seperti jenis alat kontrasepsi lain. Anda hanya cukup minum pil itu setiap hari, jika Anda tidak melewatkan untuk minum maka semua rencana […]