Tentu Anda senang telah melewati bagian trimester pertama kehamilan. Pada saat trimester pertama maka ibu hamil akan menderita karena morning sickness (baca: cara mengatasi morning sickness). Masalah ini akan membuat ibu hamil tidak bisa makan dengan baik sehingga terkena bahaya morning sickness. Namun ketika masuk ke trimester kedua atau pada usia 4 bulan kehamilan, maka ibu hamil akan sangat senang. Energi tubuh seperti kembali dan bisa makan apa saja. Bahkan gangguan ibu hamil cepat lelah seperti pada bulan sebelumnya tidak terlalu parah. Pada perkembangan janin 4 bulan maka bayi sudah memiliki bentuk seutuhnya. Beberapa organ seperti ginjal, otak, mata, jari kaki, jari tangan, jantung, paru-paru, sumsum tulang belakang dan semua organ kelamin bayi akan terbentuk. Tubuh ibu hamil juga membutuhkan kalsium lebih banyak untuk membantu pembentukan tulang pada bayi. Karena itu nutrisi ibu hamil bisa dilihat dari panduan gizi ibu hamil berdasarkan trimester kehamilan
Berikut ini adalah makanan sehat untuk ibu hamil 4 bulan yang wajib dikonsumsi.
Pada saat ibu hamil masuk usia 4 bulan kandungan, maka biasanya tidak terlepas dari masalah sembelit. Susah BAB saat hamil disebabkan karena peningkatan HCG yang cukup tinggi (baca: ciri ciri orang hamil). Hormon ini akan mengurangi gerakan usus besar dan membuat ibu hamil sulit untuk buang air besar. Untuk mengatasi masalah ini maka ibu hamil harus banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung serat tinggi. (baca juga: makanan sehat untuk ibu hamil)
Berikut ini jenis makanan ibu hamil 4 bulan yang disarankan dan keterangan informasi gizi yang menguntungkan untuk ibu hamil.
Kelompok buah :
Kelompok padi-padian :
Kelompok Kacang-kacangan
Kelompok Sayuran
Zat besi sangat penting untuk kehamilan yang masuk usia 4 bulan. Manfaat zat besi untuk ibu hamil diantaranya untuk membantu pertumbuhan janin, membantu tubuh ibu memproduksi sel darah merah yang bisa mencegah anemia pada ibu hamil dan juga bisa membantu cacat janin dalam kandungan (baca: penyebab janin cacat sejak dalam kandungan). Zat besi juga bisa membuat ibu hamil tidak cepat lelah sehingga bisa sehat dalam melewati kehamilan usia 4 bulan.
Berikut ini adalah berbagai makanan yang mengandung zat besi tinggi dan disarankan dikonsumsi ibu hamil 4 bulan secara rutin:
Tubuh ibu hamil juga membutuhkan asam lemak esensial tinggi untuk mencegah kelahiran prematur (baca: ciri ciri bayi lahir prematur), bayi lahir dengan berat badan yang rendah, gangguan kognitif pada bayi dan gangguan mental pada bayi. Semua jenis makanan yang mengandung asam lemak esensial tinggi termasuk makanan yang kaya dengan omega 3, omega 6 dan omega 9. (baca juga: cara mencegah bayi lahir prematur – penyebab bayi lahir prematur)
Berikut ini jenis makanan dengan asam lemak esensial tinggi dan sangat aman dikonsumsi sebagai makanan ibu hamil 4 bulan.
Bisa dimakan sebanyak 800 – 1200 gram per minggu
Bisa dimakan sebanyak 600 gram per minggu : ikan tuna jenis Albacore.
Ciri ikan sehat untuk ibu hamil :
Baca juga: manfaat ikan bagi ibu hamil – manfaat makanan laut bagi ibu hamil
Daging tetap dibutuhkan oleh ibu hamil karena mengandung nutrisi penting seperti zat besi, lemak, protein, kalsium, tembaga, fosfor, mangan dan berbagai vitamin yang lengkap. Pedoman dalam mengkonsumsi daging untuk ibu hamil adalah harus dicuci hingga bersih dan dimasak hingga benar-benar matang. Cara ini bisa mencegah keracunan daging pada ibu hamil yang bisa menyebabkan kematian janin akibat keracunan bakteri salmonella. Jadi ibu hamil tetap bisa mengkonsumsi beberapa sumber daging seperti:
Baca juga: ibu hamil makan daging panggang – makan steak bagi ibu hamil
Buah untuk ibu hamil menjadi asupan vitamin dan mineral yang menyehatkan ibu hamil. Selain itu buah juga menyumbang nutrisi seperti air dan serat. Buah segar sangat disarankan karena lebih alami dan tidak mengandung bahan pengawet. Selain itu ibu hamil usia 4 bulan lebih sering mulas sehingga hindari bahan pengawet pada buah karena bisa memicu rasa mulas berlebihan. (baca: buah buahan untuk ibu hamil)
Beberapa jenis buah yang baik untuk ibu hamil adalah sebagai berikut:
Selama hamil 4 bulan maka ibu hamil membutuhkan berbagai produk yang terbuat dari susu. Beberapa ibu hamil kurang menyukai produk ini tapi sangat penting untuk kehamilan karena bisa menyumbang kalsium untuk tubuh. Susu juga mengandung kalsium dan vitamin D yang penting untuk pembentukan tulang pada bayi serta manfaat susu bagi ibu hamil lainnya. Ada berbagai akibat ibu hamil jarang minum susu hamil termasuk untuk janin. (baca: manfaat susu Anmum Materna untuk ibu hamil)
Beberapa sumber produk susu yang bisa dikonsumsi ibu hamil seperti:
Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi untuk Ibu Hamil 4 Bulan
Ibu hamil yang sudah masuk usia kandungan 4 bulan sebaiknya memilih mana makanan yang bisa dikonsumsi, dikonsumsi dalam jumlah terbatas dan tidak boleh dikonsumsi. Meskipun ibu hamil mengalami ngidam pada bulan ini namun kesehatan ibu dan janin tetap lebih penting.
Periode tunggu saat melakukan program kehamilan seperti bayi tabung ataupun IVF memang mendebarkan. Sehingga beberapa…
Haid dengan siklus yang normal setiap bulannya akan memiliki interval waktu yang sama, yakni sekitar…
Program embrio transfer atau paling umum dikenal sebagai program dalam kehamilan cukup banyak dilakukan oleh…
Infertilitas atau ketidaksuburan adalah masalah yang banyak dialami pasangan sehingga harus menunggu cukup lama sampai…
Di dalam tubuh wanita, terdapat dua hormon penting yang dikenal sebagai hormon reproduksi, yakni estrogen…
Hormon di dalam tubuh manusia bermacam-macam, sesuai dengan fungsinya masing-masing untuk mendukung kelangsungan hidup manusia.…