Banyak Ibu yang kebingungan bila bayinya mengalami penurunan nafsu untuk menyusu. Padahal ada banyak manfaat susu formula atau manfaat ASI untuk bayi. Sebenarnya ada beberapa hal yang dapat menyebabkan keinginan bayi untuk menyusu jadi turun. Tentu hal tersebut perlu kita atasi agar bayi bisa kembali mau untuk menyusu. Berikut beberapa cara meningkatkan nafsu menyusu bayi. […]
Tag: bayi
Walaupun tidak selamanya ASI, pemberian susu formula juga bisa menjadi alternatif sebagai susu penambah berat badan bayi. Karena manfaat susu formula untuk bayi diharapkan mampu mencukupi kebutuhan bayi. Namun tetap saja kadang bayi muntah setelah minum susu formula dan sering terjadi, terutama jika bayi baru saja lahir. Hal ini kemungkinan masih belum sempurnanya sistem pencernaan pada bayi. Namun […]
Sebagian Ibu hamil tentu banyak yang ingin mendpatkan bayi laki-laki. Bahkan berbagai cara mendapatkan anak laki-laki ketika sudah hamil pun dilakukan. Hal tersebut dimulai misalnya dengan mengkonsumsi makanan yang menentukan jenis kelamin janin. Selain itu, di masyarakat telah lama dikenal beberapa cara untuk mengetahui jenis kelamin janin yang dikandung terutama bagi yang ingin laki-laki. Hal ini […]
Setiap Ibu hamil pasti menginginkan kondisi kandungan atau janin yang sehat setelah mengetahui ciri-ciri orang hamil. Hal ini ingin tetap dipertahankan agar saat bayi lahir nantinya dalam keadaan sehat dan mengemaskan. Tentu bagi Ibu yang belum sempat memeriksakan kandungan cenderung mengalami rasa penasaran terhadap kondisi janin yang dikandungnya. Oleh karenanya, berikut beberapa ciri ciri bayi […]
Bulan kelima (trimester kedua) dalam kehamilan merupakan periode pertumbuhan yang luar biasa untuk bayi dalam kandungan kita. Tentu menjaga kesehatan diri dan bayi yang dikandungan adalah tujuan utama sehari-hari bagi Ibu hamil. Dalam menjaga kesehtan, Ibu biasanya beristrahat dengan cukup serta mengkonsumsi nutrisi yang cukup sesuai dengan kebutuhan gizi Ibu hamil trimester kedua terutama memenuhi gizi-gizi […]
Selama masa kehamilan, ibu akan senantiasa tanpa paksaan untuk melakukan berbagai upaya dalam menjaga kondisi kehamilannya agar selalu memiliki kualitas yang baik dan terhindar dari berbagai macam gangguan kehamilan. Upaya ini akan selalu dilakukan dan diperhatikan dengan seksama terutama bagi mereka yang baru mengalami proses kehamilan untuk yang pertama kalinya. Beberapa upaya yang dilakukan oleh […]
Manfaat bedong untuk bayi baru lahir sebenarnya ada berbagai macam, tetapi kebanyakan orang seringkali termakan mitos tentang pemakaian bedong bayi sehingga melupakan manfaat lainnya. Tak jarang juga muncul bahaya bedong bayi akibat cara pemasangan bedong yang tidak benar dan oleh karena itu akan sangat diperlukan sekali bagi Anda untuk mencari informasi sebanyak – banyaknya mengenai cara membedong […]
Apel adalah salah satu jenis buah – buahan yang mengandung banyak manfaat bagi tubuh kita. Beragam manfaat yang ditawarkan oleh apel adalah dikarenakan apel memiliki beragam kandungan vitamin yang membantu memenuhi kebutuhan tubuh kita. Beberapa kandungan vitamin yang dimiliki apel adalah seperti vitamin A, vitamin C, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B6, vitamin B5, vitamin […]
Siapa yang tidak ingin memiliki anak dengan kulit putih, bersih, dan sehat? Tentunya semua orang tua ingin bayinya memiliki kulit yang sehat dan terawat. Maka dari itu, perawatan terhadap kulit bayi tentunya perlu untuk dilakukan. Namun, perawatan kulit bayi tidak bisa dilakukan sembarangan, karena jenis kulit bayi masih sangat sensitif. Apalagi untuk bayi yang baru […]
Bayi, terutama saat baru lahir rentan terhadap berbagai macam penyakit. Dan orangtua, tentu saja umumnya ingin bayi sehat. Salah satu kondisi yang mengkhawatirkan pada bayi adalah gejala mata kuning. Biasa terjadi pada bayi baru lahir antara 2 sampai 7 hari. Bayi mengalami kuning tidak hanya matanya saja, biasanya diiringi dengan kuning di kulit dan bagian […]