Polidaktili merupakan kondisi dimana seorang bayi terlahir dengan jumlah jari melebihi normal. Baik itu jari tangan ataupun jari kaki. Posisi tumbunya jari tambahan bisa jadi di samping kelingking (Ulnaris atau post-axial polydactyly), di sebelah ibu jari (radial atau pra-aksial polydactyly) ataupun di tengah-tengah jari lain (central). Dalam sebagian besar kasus, jari tambahan ini tidak dapat […]
Tag: bayi
Terkadang, bayi terlihat mengeluarkan ASI yang telah diminum atau gumoh dari hidungnya. Meskipun bayi tidak terlihat kesakitan dan menunjukkan ekspresi yang biasa, namun kondisi ini bisa mebuat orangtua khawatir, khususnya bagi para orangtua yang baru saja memiliki bayi. Muntahan susu yang keluar dari hidung bayi biasanya terlihat mengalir, jumlahnya sedikit, dan tidak menyembur. Biasanya, penyebab […]
Asfiksia atau asfiksia neonatorum merupakan gangguan kesehatan yang dialami oleh bayi baru lahir, dimana tubuh bayi kekurangan oksigen sehingga mengakibatkan kesulitan bernafas dan kondisinya juga tampak lemah. Keadaan asfiksia biasanya sudah terindikasi sejak bayi di dalam rahim. Penyebabnya bisa dikarenakan adanya kelainan pada rahim, gangguan kesehatan ibu atau proses persalinan yang berat. Mengingat kasus asfiksia […]
Apakah Bunda pernah melihat bayi cegukan setelah minum ASI? Kondisi bayi yang cegukan setelah minum ASI memang cukup sering terjadi. Namun apakah kondisi tersebut wajar ataukah pertanda dari adanya gangguan kesehatan? Nah, untuk menjawab hal tersebut bunda perlu tahu dulu sebenarnya tentang definisi cegukan. Dalam dunia medis, cegukan sering disebut Singultus atau Hiccups. Kondisi ini […]
Cara mengembalikan posisi bayi sungsang sebenarnya cukup mudah dilakukan. Sungsang sendiri merupakan kondisi dimana posisi bayi dalam rahim tidak benar, dengan kepala diatas dan bokong berada dibawah. Sehingga menyulitkan proses persalinan normal. Biasannya ibu yang mengandung bayi sungsang di usia kehamilan 9 bulan, dokter akan menyarankan operasi caesar demi keselamatan si bayi. Ada beberapa faktor […]
Penyakit kuning pada bayi memang bukanlah hal yang aneh. Umumnya bayi yang baru dilahirkan akan mengalami kondisi penyakit kuning setelah 24 jam. Gejalanya yakni warna kulit menguning. Selain itu, bagian putih mata juga ikut menguning. Menurut medis, keadaan bayi kuning cukup normal. Pasalnya organ hati pada bayi yang baru dilahirkan belum berfungsi optimal. Akibatnya ketika […]
Cara melatih bayi merangkak dapat dikatakan cukup mudah. Asalkan ibu mampu meluangkan waktu dan sabar untuk menemani si bayi dalam belajar merangkak. Menurut ilmu kedokteran, umumnya seorang bayi akan menunjukan gerakan merangkak saat usainya memasuki bulan ke-6 hingga ke-7. Di bulan ke 10 atau 11 seharusnya bayi sudah bisa merangkak dengan lancar. Namun demikian, terkadang […]
Menghadapi bayi susah makan tentunya menjadi masalah yang mengkhawatirkan bagi setiap orang tua. Pasalnya, bayi sangat membutuhkan asupan makanan untuk tumbuh kembangnya, terutama ketika usianya memasuki usia 6 bulan. Di saat itu bayi sudah diperbolehkan mendapatkan makanan penunjang MPASI. Tapi bagaimana jika bayi masih saja tetap susah makan? Kira-kira apa sajakah penyebabnya? Nah, berikut ini […]
Bayi demam setelah imunisasi tentu adalah kondisi yang wajar. Namun demikian tidak semua jenis imunisasi menyebabkan demam. Untuk imunisasi BCG, polio dan campak umumnya tidak memberikan reaksi apapun pada tubuh. Sedang imunisasi hepatitis B dan DPT (Difteri, Pertusis dan Tetanus) seringkali menyebabkan bayi mengalami nyeri dan demam selama beberapa hari. Biasanya ditandai dengan gejala bayi […]
Menjalani persalinan normal tentu adalah idaman setiap wanita. Akan tetapi, beberapa wanita ada yang mengalami gangguan pada masa kehamilannya, misalnya saja kondisi bayi sungsang. Sebenarnya bayi sungsang pada usia 9 bulan bukanlah hal yang terlalu berbahaya. Namun hal ini membuat Bunda harus rela untuk melahirkan secara caesar. Sebab jika dipaksa melahirkan dengan normal maka bisa […]