4 Cara Mendidik Anak Agar Nurut dan Pintar Sejak Dini

Setiap anak memiliki karakter yang berbeda-beda. Namun untuk membuat anak memiliki karakter yang bagus, seharusnya harus diajarkan sejak kecil. Orang tua pastinya menginginkan anak yang memiliki karakter yang baik. Agar anak memiliki sifat yang baik, para orang tua juga harus ikut serta dalam mengajari anak agar dapat bersosialisasi dengan baik. Anak yang penurut memang selalu […]

16 Cara Mengajari Anak Membaca Paling Menyenangkan      

Ketika orang tua mulai memiliki anak usia sekolah, maka mereka mulai resah dengan sulitnya anak-anak untuk belajar membaca. Pada dasarnya anak sudah bisa dikenalkan huruf sejak berusia 2 sampai 3 tahun. Namun orang tua sebatas memberikan pengertian bahwa tujuan mengenal huruf ini harus dilakukan sambil bermain. Kemudian anak-anak bisa mulai mempelajari membaca secara serius ketika […]

5 Cara Mengatasi Anak Manja dan Cengeng

Setiap orang tua pasti ingin bisa membesarkan anaknya untuk tumbuh menjadi anak yang mandiri, kuat dan pintar. Mereka mencoba untuk mendidik anaknya agar memiliki karakter dan sifat-sifat yang positif. Untuk itu, biasanya orang tua selalu memberi contoh yang baik kepada anak-anak mereka. Di saat yang sama, semua orang tua tentu ingin anaknya tumbuh dengan bahagia. […]

21 Cara Mendidik Anak agar Cerdas Sejak Masih Kecil

Anak-anak memiliki masa pertumbuhan kecerdasan yang sangat cepat. Tingkat intelektual seorang anak bisa ditentukan sejak masih kecil. Jika Anda berpikir bahwa anak-anak harus mulai belajar ketika sudah masuk lembaga pendidikan seperti taman bermain atau taman kanak-kanak, maka ini kurang tepat. Pada dasarnya anak bisa menjadi sangat cerdas dimulai sejak awal. Tentu saja anak-anak yang masih […]

6 Cara Mendidik Anak Hiperaktif Di Rumah

Sebelum mulai menidik anak hiperaktif terlebih dulu ketahui penyebab anak hiperaktif. Terlebih dulu tanamkan pada mindset kita para orang tua, bahwa setiap anak “berbeda” jadi bila anak kita terlihat berbeda dengan anak seumurannya maka bukanlah suatu alasan untuk tidak menerima keadaannya. Sebab setiap anak adalah anugerah untuk para orang tuannya. Berikut beberapa cara mendidik anak […]

5 Penyebab Anak Susah Tidur Malam dan Siang

Tidur, bagi anak-anak merupakan kebutuhan pokok yang harus terpenuhi. Tidur yang cukup bisa membuat anak tumbuh dengan sehat. Selain itu, jika kebutuhan anak tercukupi, dia akan lebih mudah berkonsentrasi sehingga kegiatan sehari-harinya bisa dia lakukan dengan lebih maksimal. Tidur merupakan kebutuhan pokok bagi anak-anak. Kebutuhan waktu tidur bagi setiap usia anak berbeda-beda. Bagi anak usia […]

12 Dampak Membentak Anak Balita Yang Negatif dan Berbahaya

Dampak membentak anak sangat berbahaya bagi otak dan perkembangannya, karena akan memberikan efek negatif. Masa kecil merupakan salah satu masa pertumbuhan yang krusial. Pada tahapan ini pola pikir, kognitif, daya ingat, serta kreatifitas sedang di bentuk. Mereka masih memasuki dalam tahapan masa emas. Dalam alur pikirnya masih dalam tahapan perkembangan. Maka rasa ingin tahu tinggi, ia […]