Ibu Hamil Tidak Minum Susu Sama Sekali : Bahaya atau Tidak? dan Tips Menjaga Kesehatan Ibu dan Janin

Mencukupi kebutuhan nutrisi untuk ibu hamil dan janin dalam kandungan memang sangat penting. Salah satu cara untuk mencukupi kebutuhan nutrisi ibu adalah dengan susu hamil. Tapi ketika ibu sudah program hamil dengan minum susu penyubur kandungan biar cepat hamil maka biasanya ibu sudah bosan dengan rasa susu. Kemudian ibu juga bisa mengalami intoleransi terhadap laktosa […]

Terlanjur Makan Tape Saat Hamil Muda: Bahaya atau Tidak dan Tips untuk Ibu

Berbagai larangan ibu hamil trimester pertama terkadang juga harus dipatuhi sampai ibu melahirkan. Salah satu larangan yang sangat jelas untuk ibu hamil adalah untuk tidak makan tape. Tape adalah jenis makanan yang diolah dengan bantuan ragi untuk proses fermentasi. Proses inilah yang akan menyebabkan tape masak sempurna, manis dan mengandung alkohol. Sensasi alkohol dalam tape […]

Keluar Flek Coklat Saat Hamil 7 Bulan : Penyebab dan Cara Mengatasi

Keputihan selama hamil memang bisa menjadi masalah yang biasa atau tidak biasa. Semua harus dilihat lagi sesuai dengan penyebabnya dan kondisi kehamilan Anda. Perkembangan janin juga harus dipantau dengan baik sehingga Anda tidak perlu khawatir. Namun jika keputihan berubah menjadi coklat dan keluar saat sudah trimester 3, maka apakah itu kondisi yang berbahaya atau tidak? […]

Keluar Gumpalan Darah Saat Hamil 6 Minggu : Bahaya atau Tidak – Penyebab dan Cara Mengatasi

Berbagai penyebab pendarahan saat hamil memang mengkhawatirkan. Seringkali pendarahan saat hamil harus memaksa ibu untuk mendapatkan tindakan kuret karena keguguran. Hampir semua ibu hamil yang mengalami pendarahan berpikir jika itu awal dari keguguran. Kecuali jika itu terjadi sebelum ibu mendapatkan tanda positif atau saat proses implantasi dimana sel telur yang sudah dibuahi sel sperma menempel pada […]

12 Manfaat Kacang Tanah untuk Ibu Menyusui dan Bayinya

Mengikuti berbagai makanan sehat untuk ibu menyusui memang akan menguntungkan untuk ibu dan bayi. Ibu membutuhkan nutrisi untuk mensuplai agar ASI yang diproduksi oleh kelenjar susu tetap mengalir. Bisa memberikan ASI secara penuh dengan kualitas gizi yang baik juga akan meningkatkan status kesehatan bayi setelah dilahirkan. Salah satu camilan yang sering dikonsumsi oleh ibu adalah […]

13 Larangan untuk Ibu Menyusui yang Baru Melahirkan yang Harus Ditaati

Melahirkan baik dengan proses caesar atau normal telah mengantarkan ibu ke tahap yang sangat indah. Setelah menjadi ibu hamil maka tahap selanjutnya adalah menjadi ibu menyusui. Ibu menyusui memiliki tugas yang lebih berat karena harus memberikan manfaat ASI untuk bayi secara penuh. Terkadang saat menyusui ibu tidak bisa melakukan banyak hal bebas karena berpengaruh pada […]

Flek Hitam di Wajah Saat Hamil : Penyebab dan Cara Menghilangkan

Terlihat cantik dan menarik saat hamil pasti keinginan semua ibu hamil. Karena itu banyak ibu hamil yang melakukan perawatan khusus untuk mengatasi masalah kulit selama hamil. Berbicara tentang masalah kulit memang tidak mudah untuk ibu hamil. Banyak ibu hamil yang awalnya memiliki kulit yang cantik tiba-tiba menemukan banyak bintik coklat dan hitam di wajah. Ini […]

Ketiak Hitam Saat Hamil Muda dan Tua : Penyebab dan Cara Menghilangkan

Terlihat cantik dan bersih saat hamil memang akan meningkatkan rasa percaya diri ibu hamil. Terkadang ibu hamil menjadi tidak percaya diri karena tubuh yang terlihat gendut dan warna kulit yang tidak merata. Masalah hiperpigmentasi saat hamil atau warna kulit yang tidak merata banyak dialami oleh ibu hamil sejak hamil muda. Perubahan warna yang tidak merata […]

Perut Gatal Saat Hamil Muda dan Tua : Penyebab dan Cara Menghilangkan

Setiap ibu hamil bisa mengalami berbagai gejala hamil muda yang berbeda-beda. Termasuk berbagai jenis gejala hamil aneh yang hanya terjadi pada sedikit ibu hamil. Meskipun ibu tidak mengharapkan gejala yang aneh tapi semua gejala itu umumnya diterima dengan baik. Sebenarnya semua reaksi kimia dan alami yang terjadi dalam tubuh ibu hamil adalah untuk mempersiapkan fisik […]

Bolehkah Ibu Hamil Tidak Makan Nasi : Boleh Tidak – Manfaat Nasi dan Efek Buruknya

Ibu hamil memang harus selalu memperhatikan asupan gizi selama hamil. Karena itu sangat disarankan untuk memenuhi kebutuhan nutrisi ibu hamil sampai melahirkan. Nutrisi ibu hamil bisa sangat penting untuk perkembangan janin dalam kandungan. Karena orang Indonesia, maka ibu akan terbiasa mengkonsumsi nasi. Nasi menjadi makanan pokok yang membuat tubuh ibu memiliki energi. Tapi bolehkah ibu hamil […]