Bolehkan Ibu Hamil Makan Sate Kambing ?

Sate kambing merupakan salah satu makanan terlezat yang menjadi favorit banyak orang. Bagi orang yang menderita darah rendah, sate kambing merupakan obat yang dapat mengatur tekanan darah menjadi lebih stabil. Tapi perlu diketahui, mengonsumsi daging sebaiknya jangan terlalu banyak karena akan berdampak pda kesehatan. Bagi ibu hamil, sebaiknya jangan terlalu banyak mengonsumsi daging kambing. Ini […]

Bolehkah Ibu Hamil Makan Tape Singkong ?

Tape singkong merupakan makanan khas bagi masyarakat Indonesia Tape sering dijadikan cemilan atau menjadi campuran dalam minuman atau es olahan yang sering dijual-jual. Tidak sedikit juga Ibu hamil yang cenderung mengidam ingin memakan tape singkong. Namun perlu diperhatikan Bolehkah Ibu Hamil Makan Tape Singkong begitu saja, berhubung perlu dipertimbangkan keadaan hamil yang tentu berbeda dibanding […]

Bolehkah Ibu Hamil Makan Cokelat ?

Memenuhi nutrisi saat hamil tentu sangat penting guna menjaga tubuh agar tetap sehat dan pertumbuhan serta perkembangan janin juga dapat terus berjalan normal sesuai pertambahan usia kehamilan. Nutrisi yang dibutuhkan tubuh sendiri dapat berasal dari makanan dan minuman sehari-hari atau dengan mengkonsumsi suplemen saat hamil. Namun, tentu banyak Ibu hamil terutama yang baru pertama kali […]

Bolehkan Ibu Hamil Makan Nangka?

Saat seorang ibu memasuki masa kehamilan, tentunya banyak pantangan ibu hamil muda yang layak dipatuhi agar dapat menjaga kesehatan ibu dan janin dalam masa kehamilan. Sering kali muncul sebuah pertanyaan dalam benak para ibu hamil, apa sajakah pantangan makanan ibu hamil? Dalam masa kehamilan sangat penting untuk menjaga asupan nutrisi mulai dari buah maupun sayuran […]

11 Makanan Penambah Darah untuk Ibu Hamil Paling Sehat

Gangguan kehamilan untuk ibu hamil bisa terjadi pada semua trimester kehamilan. Umumnya kondisi ini berkaitan dengan morning sickness yang berat atau bahaya morning sickness untuk ibu hamil. Namun juga bisa terjadi pada semua ibu hamil terutama bahaya kelelahan pada ibu hamil. Dan masalah yang paling sering dialami adalah kondisi kurang darah atau anemia pada ibu […]

12 Manfaat Buah Blewah untuk Ibu Hamil

Buah blewah merupakan buah yang memiliki tampakan seperti buah melon. Bahkan di beberapa tempat, buah ini juga disebut buah melon. Namun hal terebut tidak ada salahnya, karena buah blewah memang termasuk dalam keluarga dari jenis buah melon. Buah blewah memiliki banyak kandungan nutrisi yang tentunya dapat berguna bagi tubuh. Namun kandungan nutrisi yang banyak tersebut […]

13 Manfaat Buah Belimbing untuk Ibu Hamil

Saat masa kehamlan, menjaga kesehatan juga sangat penting, agar kesehatan janin juga tidak terganggu. namun ada banyak hal yang bisa menjadi pantangan untuk dikonsumsi saat hamil, karena dapat mempengaruhi kehamilan. Makanan yang paling sering menjadi pantangan atau ragu untuk dikonsumsi oleh Ibu hamil adalah buah. Namun, bukan berarti semua buah tidak aman dikonsumsi. Sebab banyak […]

Bolehkah Ibu Hamil Makan Ketan – Manfaat dan Akibat

Ketan biasanya diolah menjadi beberapa makanan khas daerah seperti tape ketan. Ketan sebenarnya termasuk dalam tumbuhan kelompok padi-padian sehingga bisa dimasak dengan cara di kukus seperti nasi. Namun ketika ketan dimasak maka biasanya bagian ketan akan lebih lengket dari nasi. Hal ini disebabkan karena ketan kurang amilosa. Amilosa merupakan jenis pati yang akan membuat butiran […]

16 Manfaat Susu Kedelai untuk Ibu Hamil (Ada Efek Samping) 

Susu untuk ibu hamil sudah lama banyak dibicarakan oleh berbagai ahli nutrisi khusus untuk ibu hamil. Manfaat susu bagi ibu hamil dibutuhkan bukan hanya untuk ibu tapi juga janin. Pada dasarnya ada beberapa jenis susu yang bisa diminum ibu hamil seperti susu sapi, susu kambing, susu kedelai, susu kacang hijau, dan susu almond. Seperti manfaat susu anmum materna […]

5 Manfaat Kelengkeng Bagi Ibu Hamil Muda dan Tua

Masa kehamilan merupakan masa yang cukup rentan bagi seorang wanita. Dalam menghadapi masa-masa kehamilan, ada baiknya seorang wanita memperhatikan asupan harian mereka supaya terhindar dari beragam masalah kehamilan akibat konsumi makanan yang tidak baik. Dalam hal ini ibu hamil sebaiknya sering-sering membaca buku panduan kehamilan supaya dapat meningkatkan wawasan mengenai kehamilan. Untuk memperbanyak ilmu kehamilan […]