Setelah berumur lebih dari enam bulan bukan berarti akan menjadi hal yang mudah untuk mencari dan membuat makanan yang mengandung gizi seimbang untuk bayi Anda. Karena itu maka tidak heran apabila banyak orang tua yang akan memberikan buah – buahan dan sayuran untuk bayi mereka dan mencari manfaat apel untuk bayi mereka karena apel adalah salah satu […]
Category: Bayi
Segera setelah proses persalinan baik itu secara normal atau caesar maka dokter anak akan melihat kondisi bayi Anda. Bayi yang sehat setelah lahir selalu menangis dengan kencang dan memiliki penilaian kesehatan yang baik. sementara bayi yang menunjukkan tanda respon lambat maka itu bisa sangat berbahaya. Masalah bahaya pada bayi yang baru lahir bisa dimulai sejak […]
Setelah Anda melewati proses persalinan maka Anda pasti akan merasa sangat senang melihat bayi Anda sangat mungil dan lucu. Bahkan bayi Anda masih sangat mulus dengan kulit yang sangat halus. Namun setelah itu mungkin Anda merasa terkejut karena ada banyak perubahan pada warna kulit. Perubahan warna kulit bayi setelah lahir termasuk hal yang normal. Biasanya […]
Perkembangan bayi 3 bulan umumnya sudah menunjukkan beberapa kemajuan yang sangat baik. Berat badan bayi Anda akan naik dari waktu ke waktu. Tulang leher dan tulang belakang semakin kuat sehingga bayi Anda terlihat seperti bisa sangat mandiri. Tapi sebenarnya tidak karena, bayi Anda masih membutuhkan waktu untuk bisa benar-benar kuat. Perkembangan organ tubuh bayi setelah […]
Melalui sebuah plasenta maka akan membuat janin dalam kandungan bisa menerima nutrisi yang sehat. Kemudian saluran plasenta juga penting untuk menyalurkan darah dan oksigen yang cukup dari tubuh ibu ke janin. Setelah bayi lahir melalui proses persalinan baik itu secara caesar atau normal, maka dokter akan menjepit dan memotong tali pusar yang terhubung ke plasenta. […]
Pertumbuhan dan perkembangan yang baik merupakan impian bagi setiap ibu yang memiliki seorang bayi. Proses perkembangan bayi tersebut pada awal – awal kehidupannya merupakan salah satu hal yang penting untuk tumbuh kembangnya nanti sampai dengan dewasa. Perhatian pada setiap perubahan yang terjadi pada bayi merupakan suatu hal yang harus dilakukan oleh seorang ibu. Dalam mendukung […]
Memiliki seorang anak bagi pasangan suami istri merupakan salah satu hal yang paling diidam – idamkan. Anak merupakan anugerah dari sang maha esa yang merupakan penerus keturunan dari keluraga. Namun dalam prosesnya, melahirkan seorang anak melalui proses kehamilan tidak dapat diduga oleh siapapun. Ada sebagian pasangan yang dapat dengan cepat hamil setelah menikah, Ada lagi […]
Orangtua manapun tentu saja menginginkan anak mereka supaya selalu sehat. Namun terkadang hal itu tidak seturut dengan kemauan kita. Buah hati kecil kita terkadang mengalami gangguan kesehatan, tidak hanya gangguan yang seperti demam atau mungkin flu. Anak-anak juga bisa mengalami gangguan bawaan dari lahir seperti misalnya penyebab bayi lahir sumbing . Kali ini kami akan memberikan informasi […]
Bayi merupakan periode awal usia manusia yang sangat penting bagi pertumbuhan dan perkembangan berbagai organ tubuh. Pada periode ini, bayi akan sangat rentan terhadap berbagai penyakit yang mengintai karena kondisi sistem pertahanan tubuh pada bayi yang lemah. Menjaga dan merawat bayi diperlukan kehati – hatian dan perlakukan khusus demi pertumbuhan dan perkembangan bayi yang baik serta […]
Manfaat bedong untuk bayi baru lahir sebenarnya ada berbagai macam, tetapi kebanyakan orang seringkali termakan mitos tentang pemakaian bedong bayi sehingga melupakan manfaat lainnya. Tak jarang juga muncul bahaya bedong bayi akibat cara pemasangan bedong yang tidak benar dan oleh karena itu akan sangat diperlukan sekali bagi Anda untuk mencari informasi sebanyak – banyaknya mengenai cara membedong […]