Setelah melahirkan tentunya hal penting yang selanjutnya Anda perlu perhatikan adalah menyusui. Bayi yang baru saja lahir tidak bisa langsung Anda beri makanan, karena mereka belum bisa menelan makanan. Namun si bayi tetap saja harus diberikan asupan nutrisi bukan? Asupan nutrisi itu didapatkan buah hati Anda dari Anda sendiri yaitu melalui ASI. Lalu banyak sekali […]
Tag: asi
Apakah Bunda pernah melihat bayi cegukan setelah minum ASI? Kondisi bayi yang cegukan setelah minum ASI memang cukup sering terjadi. Namun apakah kondisi tersebut wajar ataukah pertanda dari adanya gangguan kesehatan? Nah, untuk menjawab hal tersebut bunda perlu tahu dulu sebenarnya tentang definisi cegukan. Dalam dunia medis, cegukan sering disebut Singultus atau Hiccups. Kondisi ini […]
Informasi tentang cara menyapih anak 1 tahun sebaiknya diketahui oleh ibu sejak dini, baik saat hamil ataupun ibu yang baru saja melahirkan. Perlu diketahui, bahwa menyapih anak 1 tahun bukanlah perkara mudah. Menyapih merupakan tindakan ibu dalam mengurangi pemberian ASI untuk anaknya secara perlahan. Umumnya ibu memberikan ASI eksklusif hingga anak berusia 6 bulan. Selanjutnya, […]
Selamat Anda telah melewati proses persalinan! Dan sekarang tugas ibu belum selesai karena harus memberikan ASI untuk bayi yang baru dilahirkan. Segera setelah bayi diperiksa oleh dokter maka bayi bisa diberikan pada ibu. Kesehatan bayi setelah lahir menjadi hal pertama yang perlu diperhatikan. Ketika bayi menangis maka ibu bisa membuat bayi lebih tenang dengan memberikan […]
Amankah puasa bagi ibu menyusui? Apakah Anda termasuk salah satu orang yang sedang berpikir demikian? Tentunya sebagai seorang muslimah, setiap wanita ingin memenuhi kewajiban berpuasanya di bulan ramadhan. Namun terkadang kondisi tidak memungkinkan, misalnya saja ketika wanita berada dalam fase menyusui. Kira-kira apakah berpuasa akan mempengaruhi volume ASI? Lalu apa yang sebaiknya dilakukan ibu menyusui […]
Air Susu ibu (ASI) merupakan makanan pertama yang bagus di konsumsi oleh bayi. Apalagi jika bayi masih berumur 0-6 bulan, sangat di sarankan untuk tidak memberi bayi makanan lain selain ASI. Di dalam ASI terkandung banyak sekali nutrisi yang bagi kembang tumbuh anak. Selain baik untuk tumbuh kembang anak, ASI juga bermanfaat untuk sang ibu […]
Diare merupakan masalah yang cukup serius jika tidak di tangani dengan naik. Di Indonesia sendiri diare masih menjadi persoalan yang sulit di hindari. Ada sekitar 31,4% bayi berumur 1-4 tahun mengalami diare per tahunnya dan sekitar 25% bayi diare mengalami dehidrasi karena air yang di keluarkan melalui veses tidak sebanding dengan air yang bayi makan.Sering […]
Pernahkah bunda mengalami situasi dimana buah hati tidak mau dan menolak untuk minum ASI? Wah, tentunya hal ini membuat hati bunda menjadi kecewa ya. Pasalnya ketika seorang ibu berhasil menyusui anaknya, lalu melihat si anak tumbuh dengan sehat maka kepuasaan akan muncul dalam hati. Selain itu, pemberian ASI eksklusif selama 6 bulan pertama bagi bayi […]
Memiliki bayi merupakan kebahagiaan tersendiri bagi setiap Ibu. Khususnya untuk para orang tua yang sudah lama mendambakan kehadiran sang buah hati. Akan tetapi, setiap Ibu yang baru saja melahirkan pastinya mengalami masalah dengan produksi Asi yang tidak lancar. ASI yang susah keluar tidak hanya dialami oleh para Ibu yang melahirkan secara caesar, tapi lebih dipengaruhi […]
Nutrisi untuk bayi yang baru berusia 1 bulan memang harus diperhatikan. Terlebih jika sudah tidak diberi ASI. Pemberian ASI biasanya dianjurkan hingga bayi berumur 24 Bulan. Walau tidak semua Ibu memberikan ASI selama 2 tahun karena beberapa masalah, akan tetapi pemberian ASI sangat dianjurkan untuk waktu yang lebih lama karena dapat membantu tumbuh kembangnya. Setiap […]