ASI adalah salah satu cara bagi ibu untuk menyalurkan nutrisi yang diperlukan oleh tubuh sang bayi sampai bayi berusia sekitar enam bulan. Selama masa itu pula, maka ASI akan menjadi satu satunya sumber nutrisi yang akan paling sering didapatkan oleh sang bayi. Karena itu, maka sang ibu wajib untuk memperhatikan asupan makanan karena nutrisi yang […]
Tag: asi
Sebagai ibu yang sedang hamil tentu saja kita harus mempersiapkan segalanya, apalagi bagi kita yang sudah menginjak trimester ketiga. Tentu saja kandungan sudah semakin besar dan juga kita juga perlu segala persiapan karena sebentar lagi akan menjalani masa persalinan. ASI merupakan salah satu hal penting untuk bayi ketika mereka sudah lahir kelak, oleh karena itu […]
Masa menyusui merupakan sebuah fase baru setalah proses kehamilan yang akan dilalui oleh bayi dan ibu. Dalam masa menyusui ini, pemenuhan nutrisi bagi bayi merupakan hal yang sangat penting demi pertumbuhan dan perkembangan bayi yang baik. Pemenuhan nutrisi bagi bayi yang baru lahir sepenuhnya hanya berasal dari air susu. Untuk mendapatkan pertumbuhan segala fungsi organ […]
Bagi ibu menyusui, air susu ibu (ASI) adalah hal yang menjadi perhatian utama karena sangat erat kaitannya dengan pemenuhan nutrisi bagi bayi yang baru lahir. Lancarnya produksi ASI dengan kualitas yang baik dan dalam jumlah yang mencukupi dapat memperlancar juga proses pertumbuhan dan perkembangan bayi. Sehingga, sebagian besar ibu yang ingin memberikan ASI secara eksklusif […]
Berbagai macam hal yang kita gunakan ataupun konsumsi memiliki beragam efek samping terhadap tubuh dan kesehatan kita. Baik itu efek samping yang berdampak positif maupun yang berdampak negatif bagi tubuh. Mulai dari efek samping imunisasi MR dan efek samping penggunaan jenis KB IUD. Seringkali banyak orang beranggapan bahwa efek samping obat untuk ibu menyusui memiliki efek samping yang […]
ASI tentunya sangat penting peranannya untuk menunjang tumbuh kembang bayi yang akan melahirkan kelak. Dari ASI, bayi bisa mendapatkan nutrisi terbaik sehingga bisa berkembang dengan semestinya. ASI juga jauh lebih baik daripada susu formula, karena ada kandungan senyawa tertentu yang tidak ada di susu formula. Maka dari itu mempersiapkan masa persalinan juga perlu untuk menunjang […]
Mungkin banyak ibu hamil 9 bulan yang mengeluhkan ASI belum juga keluar, padahal sebentar lagi masa persalinan akan terjadi. Dan dari kondisi ini muncul kecemasan tersendiri, bagaimana jika nanti bayi sudah lahir ASI tidak keluar. Maka akan muncul rasa bersalah jika bayi yang dilahirkan tidak bisa mengonsumsi ASI pertamanya. Lalu sebenarnya apa saja yang menyebabkan […]
Minum ASI (air susu ibu) merupakan sumber makanan dan minuman yang paling dianjurkan pada bayi. Terutama bagi bayi di usia 0 sampai 6 bulan, ASI adalah makanan utama. Untuk itu, diperlukan ASI yang baik kualitasnya dan banyak dihasilkan. ASI yang baik kualitas salah satunya ditentukan oleh gizi ibu menyusui. Salah satu cara memenuhi gizi ibu […]
Sampai saat ini ASI masih merupakan makanan terbaik untuk bayi sampai berumur 2 tahun. Meskipun tidak semua ibu dapat menyusui karena suatu hal, ibu yang mendapatkan anugerah menyusui seharusnya memanfaatkan hal tersebut dengan baik. Namun, ada kepercayaan yang beredar bahwa bayi yang menyusui / minum ASI tidak dapat gemuk. Benarkah? Tentu saja ada cara meningkatkan […]
Saat bayi menyusu pada ibu, kadang-kadang bayi terlihat memuntahkan kembali ASI yang sudah ia minum, baik dalam jumlah yang banyak maupun sedikit. Muntah cairan ASI pada bayi biasa disebut dengan gumoh. Saat mengeluarkan gumoh, biasanya bayi terlihat tenang dan tidak kesakitan. Namun, terkadang bayi juga bisa terlihat kesakitan saat memuntahkan cairan ASI hingga ia menjadi […]