Makanan dan minuman merupakan salah satu hal yang akan selalu diperhatikan oleh ibu hamil selama menghadapi proses kehamilan. Hal tersebut dilakukan karena beberapa makanan maupun minuman dapat memberikan pengaruh terhadapa proses kehamilan baik yang berpegaruh baik seperti makanan sehat untuk ibu hamil maupun yang dapat memberikan pengaruh buruk pada kondisi kehamilan dan perkembangan janin. Makanan […]
Tag: buah sehat
Setelah melewati masa kehamilan maka kenaikan berat badan ibu memang tidak dapat dicegah. Banyak ibu yang mencoba menurunkan berat badan segera setelah melahirkan. Tapi semua itu tidak dapat dilakukan dengan mudah karena ibu juga harus tetap memberikan ASI untuk anak. Dan melakukan berbagai metode yang tidak alami memang tidak disarankan. Karena itu ibu bisa mencoba […]
Memberikan nutrisi untuk pertumbuhan anak memang sangat penting. Anak yang mendapatkan gizi yang cukup sesuai kebutuhan tubuh biasanya tidak hanya sehat tapi juga sangat cerdas. Keuntungan berbagai jenis makanan bisa dirasakan oleh anak semenjak anak mendapatkan makanan selain ASI. Salah satu jenis makanan yang paling menyehatkan yaitu buah yang diberikan kepada anak dalam bentuk jus. […]
Ada saja beberapa pantangan makanan ibu hamil yang dipercayai oleh sebagian besar masyarakat guna untuk menjaga kesehatan ibu dan janin. Salah satu pantangan tersebut adalah pantangan makan durian saat hamil 7 bulan. Durian yang dikonsumsi saat hamil tua dipercaya dapat membuat kelahiran bayi menjadi prematur bahkan mengalami keguguran. Padahal faktanya, segala sesuatu yang dikonsumsi secara berlebihan […]
Sebagai seseorang yang mengandung, tentunya akan ada banyak hal yang harus dilakukan untuk memastikan kesehatan diri sendiri dan janin yang ada agar tetap sehat. Mulai dari menjaga makanan yang dikonsumsi agar memiliki nutrisi yang cukup, mengkonsumsi vitamin tambahan, sampai dengan melakukan berbagai olahraga agar badan tetap bugar seperti olahraga senam hamil. Jenis – jenis makanan […]
Siapa yang tidak ingin mendapatkan anak yang berkulit putih dan bersih? Semua orang tua pastinya ingin bayi yang dilahirkan nanti memiliki kulit yang putih dan bersih. Selain karena faktor gen, ternyata warna kulit bayi juga bisa dipengaruhi oleh nutrisi ibu hamil yang dikonsumsi selama masa kehamilan. Maka dari itu, perlu diketahui beberapa jenis makanan ibu […]
Sebagai orang tua tentu kita ingin apapun yang baik untuk buah hati kita. Tidak lain kita orang tua yang memiliki anak autis, memang mereka sedikit berbeda dengan anak normal lainnya. Namun bukan berarti anak autis tidak butuh asupan nutrisi. Sama halnya dengan anak-anak normal lainnya, mereka juga membutuhkan asupan nutrisi dan vitamin untuk pertumbuhan dan […]
Usia kehamilan muda merupakan usia kehamilan yang rentan. Pada masa ini, ibu masih beradaptasi dengan tubuh barunya. Banyak hormon yang berubah dan membuat kondisi ibu hamil menjadi sedikit berbeda. Maka dari itu, nutrisi untuk ibu hamil muda sangat perlu untuk diperhatikan. Termasuk pada masa kehamilan 3 bulan. Lalu apa saja makanan untuk ibu hamil 3 […]
Kehamilan adalah salah satu masa yang harus selalu diperhatikan, karena pada masa itu baik ibu maupun janin membutuhkan lebih banyak nutrisi. Selain itu kehamilan memang merupakan salah satu proses yang cukup panjang dan setiap prosesnya memiliki karakter tersendiri yang biasanya dibagi berdasarkan bulan atau tri semester. Setiap bulan atau trisemester, nutrisi yang dibutuhkan tentulah berbeda, […]
Ibu hamil tentu saja wajib memperhatikan pola makannya dengan mengonsumsi makanan yang sehat dan memang diperlukan. Untuk ibu hamil muda, maka makanan akan berfungsi untuk perkembangan janin. Sedangkan untuk ibu hamil tua, makanan akan bermanfaat untuk persalinan. Lalu, apa saja makanan untuk ibu hamil 9 bulan yang disarankan? Simak penjelasan berikut. Info penting: Tanda kehamilan […]