6 Penyebab Mata Juling pada Bayi Perlu Diwaspadai

Mata juling memiliki istilah medis yaitu strabismus. Kondisi ini akan membuat mata tidak bisa melihat ke bagian arah yang sama seperti apa yang terlihat pada gerakan mata. Mata akan terlihat seperti melihat bagian lain ketika sedang fokus, bagian mata akan melihat ke arah kiri atau kanan. Tentu saja ini akan menyebabkan anak-anak atau bayi terlihat […]

11 Gejala Campak pada Bayi : Perawatan dan Pencegahan Campak    

Penyakit campak pada bayi memang sangat menakutkan. Meskipun penyakit ini sangat umum ketika bayi tidak mendapatkan vaksin, namun dampak komplikasi bisa menyebabkan masalah yang serius. Bayi dan anak-anak yang belum mendapatkan vaksin campak, sangat mungkin untuk terkena penyakit campak. Mengenali gejal awal bisa membuat orang tua lebih perhatian dan cepat untuk mencari bantuan medis. Campak […]

6 Cara Mengatasi Kolik pada Bayi Paling Mudah Dilakukan

Bayi menangis umumnya merupakan suatu tanda bahwa dia membutuhkan sesuatu atau ada sesuatu yang salah dengan tubuhnya. Jika penyebabnya sudah teratasi, biasanya bayi akan berhenti menangis. Namun bila semua dugaan penyebab bayi menangis terus sudah diatasi namun bayi tetap menangis hingga berjam-jam, maka ini bisa menjadi sesuatu yang mengkhawatirkan, yang kadang membuat ibu stres. Salah […]

11 Penyebab Kuning pada Bayi Baru Lahir

Kuning pada bayi atau yang juga disebut jaundice terjadi pada bayi yang baru lahir hingga berumur 2 minggu. Kuning pada bayi merupakan sesuatu yang umum terjadi pada bayi cukup bulan maupun kelahiran prematur. Hal ini disebabkan tingginya kadar bilirubin dalam tubuh bayi di atas 5 mg/dL. Bilirubin dihasilkan dari pemecahan sel darah merah dalam tubuh […]

9 Penyebab Kejang pada Anak dan Cara Mengatasinya Paling Tepat

Kejang merupakan kondisi ketika ada masalah pada fungsi otak yang menyebabkan tubuh bergerak tanpa bisa dikendalikan. Gerakan tubuh ini terjadi di luar kesadaran dan perhatian dari fungsi otak. Ada berbagai jenis yang bisa terjadi pada anak dengan berbagai penyebab yang berbeda. Setiap jenis kejang bisa berpengaruh untuk sebagian anggota tubuh atau bahkan ke semua bagian […]

7 Penyebab Step Pada Anak dan Cara Mengatasinya

Step atau kejang pada bayi sering terjadi pada usia antara 0-5 tahun disebabkan berbagai faktor. Step merupakan kondisi dimana terjadi aktivitas sel saraf yang yang tidak normal dan tiba-tiba di dalam otak. Ada beberapa jenis step tergantung di bagian mana otak diserang. Ada yang bersifat ‘lokal’ sehingga menyerang bagian tertentu pada otak dan mengakibatkan step […]

7 Penyebab Bisul Pada Bayi dan Cara Mengatasinya

Bisul merupakan suatu benjolan berwarna merah yang muncul dari permukaan kulit disebabkan oleh infeksi bakteri ataupun alergi. Infeksi tersebut bersumber pada akar rambut dan pori-pori kulit yang disebabkan oleh bakteri Staphylococcus aureus. Bisul itu sendiri pada akhirnya akan membentuk ‘mata bisul’ berwarna putih ataupun kuning yang bisa jadi meletus maupun tidak. Tempat-tempat yang kita sering […]

Bayi Besar Dalam Kandungan – Bahaya, Penyebab, Resiko dan Pecegahan

Pada umumnya bayi yang lahir berat badannya adalah dibawah 4kg, namun ada beberapa kejadian yang menyebabkan bayi tersebut lahir dengan berat badan 4kg atau lebih. Hal ini terjadi karena adanya beberapa faktor yang menyebabkan bayi lahir besar. Namun, dibalik semua itu apakah bahaya bayi besar dalam kandungan ? Faktor apa sajakah yang dapat menyebabkan bayi […]

6 Bahaya Bubur Bayi Instan Bagi Bayi

Bagi ibu menyusui yang juga bekerja biasanya tidak punya waktu untuk membuat bubur untuk sang buah hatinya. Sebagian besar dari mereka memilih untuk membeli bubur instan yang sudah tersebar di masyarakat luas. Namun, taukah Anda bahaya bubur bayi instan bagi sang buat hati Anda ? Berikut penjelasannya ! 1. Nutrisi Tidak Seimbang Disebit nutrisi tidak seimbang karena […]

5 Bahaya Ambeien Untuk Ibu Hamil (No. 4 Paling Mengerikan)

Ambeien atau wasir adalah penyakit yang biasanya menyerang ibu hamil pada usia kandungan diatas 6 bulan. Hal ini terjadi karena sebelum terjadi kehamilan sudah didapatkan hemorrhoids. Hemorrhoids inilah yang menyebabkan terjadinya ambeien saat hamil. Lalu apa saja bahaya ambeien untuk ibu hamil ? Berikut diantaranya adalah : 1. Membuat Ibu Hamil Beresiko untuk Melahirkan Normal Mengapa […]