9 Efek Samping ILA Dalam Persalinan Yang Paling Berisiko

Adanya beberapa ciri ciri kontraksi akan melahirkan secara normal memang membuat ibu merasakan nyeri dan mulas yang tidak tertahankan. Sebenarnya rasa sakit dan nyeri yang parah ini bisa terjadi karena leher rahim yang membuka untuk membantu persalinan normal terjadi secara lancar. Dalam persalinan caesar proses ini tidak terjadi karena bayi akan dikeluarkan dengan metode bedah […]

25 Tips Melahirkan Normal dan Lancar

Banyak ibu hamil yang berkomitmen untuk melahirkan normal tanpa obat epidural dan benar-benar sangat alami. Bahkan komitmen untuk melahirkan normal sudah dilakukan sejak tanda kehamilan muncul atau sejak tanda tanda kehamilan minggu pertama. Sehingga ibu hamil menjaga kesehatan sejak tahu bahwa dirinya sedang hamil. Namun ketika ada tanda tanda akan melahirkan datang maka ibu hamil merasa panik dan takut dengan […]