Setiap wanita tentu menginginkan terjadinya kehamilan pada dirinya sebagai upaya untuk mendapatkan keturunan dalam pernikahan serta menjadikanya memiliki status sebagai wanita sempurna karena peran ibu yang akan disandingnya setelah mendapatkan keturunan. Kondisi tersebut menjadikanya pasti akan berusaha untuk mendapatkan proses kehamilan bersama pasangan kecuali bagi beberapa orang tertentu yang memiliki rencana menunda kehamilan setelah pernikahan […]
Tag: proses kehamilan
Setiap wanita maupun pria tentu menginginkan hadirnya keturunan di dalam rumah tangga yang telah dijalaninya secara resmi dengan pernikahan. Untuk mendapatkan salah satu tujuan dari pernikahan tersebut, kedua belah pihak biasanya akan melakukan berbagai macam upaya dan usaha demi mewujudkan kehamilan sebagai proses untuk memperoleh keturunan. Usaha yang akan dilakukan harus mampu mendapatkan dukungan serius […]
Setiap wanita tentunya mengidamkan hadirnya buah hati dalam pernikahan bersama pasangan hidup yang telah dipilihnya. Untuk memperoleh buah hati atau anak sebagai salah satu tujuan dari pernikahan tersebut maka wanita harus mengalami suatu proses yang disebut sebagai kehamilan. Sebelum anak terlahir kedunia melalui jalan persalinan maka proses kehamilan setidaknya akan berlangsung selama kurang lebih 9 […]
Kehamilan merupakan suatu proses yang paling ditunggu tunggu kedatangannya oleh setiap wanita apalagi jika ada dua janin atau lebih yang berkembang pada rahim ibu hamil atau yang disebut sebagai hamil kembar. Mendapatkan kehamilan kembar bukanlah perkara yang mudah serta harus meskipun sudah melakukan beberapa cara hamil anak kembar yang dilakukan secara benar dan terencana. Konsumsi […]
Kehamilan merupakan kondisi fisiologis yang pastinya diinginkan oleh hampir semua wanita yang telah melakukan pernikahan resmi. Namun mendapatkan proses kehamilan tersebut bukanlah perkara yang mudah dikarenakan meskipun ada beberapa wanita yang tanpa usaha lebih dapat langsung memperolehnya. Beberapa wanita lain perlu melakukan berbagai macam usaha yang berat serta membutuhkan biaya yang tidak sedikit juga seperti […]
Dalam proses kehamilan yang dilalui oleh seorang ibu hamil akan selalu ada perjuangan yang dilakukan para ibu untuk dapat menjadikan proses kehamilan dan perkembangan janin berlangsung dengan normal dan berjalan dengan baik. Berbagai usaha akan dilakukan oleh ibu hamil secara spontan dan tanpa diperintah yang diantaranya seperti melakukan istirahat yang cukup, berkonsultasi secara rutin dengan […]
Mendapatkan keturunan merupakan salah satu tujuan dalam proses pernikahan yang dijalani oleh seorang wanita dan pasangannya. Untuk mendapatkan keturunan tersebut, maka seorang wanita harus mengalami hamil terlebih dahulu. Dalam proses mendatangkan kehamilan pada seorang wanita bukanlah perkara yang mudah karena meskipun ada beberapa wanita yang dengan mudah mendapatkan proses kehamilan namun ada juga wanita yang […]
Sebagai seorang wanita tentu kita menginginkan kehamilan, kehamilan sendiri menjadi berkah bagi kita karena itu artinya sebentar lagi kita akan memiliki buah hati. Namun sayangnya kehamilan itu tidak selalu berjalan lancar sesuai dengan keinginan kita, karena berbagai faktor pun kita bisa mengalami keguguran. Dan setelah mengalami keguguran biasanya kita akan menjalani prosedur kuret yaitu pembersihan […]
Pada dasarnya terjadinya proses kehamilan memang tidak semudah yang kita pikirkan. Ada banyak faktor yang dibutuhkan agar wanita bisa hamil. Tidak hanya tergantung pada wanita itu sendiri tapi juga kondisi kesehatan pasangan. Ketika wanita tidak bisa hamil maka masyarakat sering menyebut dengan istilah mandul. Namun semua itu tidak bisa dipastikan sebelum menjalani pemeriksaan kesehatan dan […]
Pernahkah Anda mendengar metode bayi tabung atau biasa disebut dengan In Vitro Fetilization (IVF). Tentu saja metode bayi tabung dikenal sebagai satu cara mendapatkan momongan dengan membuahi sel telur di luar tubuh atau dalam sebuah tabung. Bayi tabung seringkali menjadi satu solusi bagi para pasangan yang mengalami masalah seputar kehamilan. Perkembangan teknologi di bidang kesehatan […]