6 Manfaat Telur Asin Bagi Ibu Hamil Muda dan Tua

Telur asin sebenarnya merupakan olahan dari telur yang diasinkan rasanya. Pengolahan secara tradisional biasanya ialah memendam telur tersebut di dalam tanah dalam selama 10 hingga 15 hari, di mana sebelum dipendam permukaan telur dilumuri dengan garam dan juga batu bata yang telah dihaluskan. Dalam proses pemendaman, telur biasanya akan ditempatkan pada sebuah wadah, di mana […]

6 Manfaat Nanas Bagi Ibu Hamil dan Bahayanya

Nanas merupakan salah satu buah yang banyak disukai namun banyak juga yang menghindarinya, terutama ibu hamil. Ada yang beranggapan kalau nanas merupakan buah yang tidak boleh dimakan oleh wanita hamil. Mitos kehamilan yang beredar menyebutkan bahwa buah nanas tersebut bisa menyebabkan keguguran atau permasalahan dalam perkembangan kehamilan. Nanas sebenarnya merupakan sumber vitamin dan mineral yang […]

16 Ciri ciri Kontraksi Akan Melahirkan dalam Waktu Dekat

Ibu hamil ketika akan melakukan persalinan maka yang akan terlihat untuk pertama kalinya. Dimulai dari bentuk tubuhnya yang semakin mengalami perubahan misalnya dari bentuk payudaranya yang semakin membesar dan penuh, karena produksi ASI yang semakin meningkat serta pembesaran perut yang melebihi ujung hidung. Secara umum tanda-tanda kontraksi biasanya tidak dapat terlihat oleh siapapun melainkan hanya […]

4 Bahaya Nikotin Bagi Ibu Hamil dan Janin

Seringkali kita mendengar bahwa merokok merupakan aktivitas yang berbahaya dan tidak baik bagi kesehatan. Himbauan ini sudah bukan merupakan rahasia lagi bagi kita. Banyak slogan- slogan yang kita temui di tempat- tempat umum, di media-media umum baik itu media cetak maupun elektronik tentang bahaya merokok ini. Bahkan di bungkus rokok juga akan kita temui tulisan […]

5 Manfaat Berjemur bagi Ibu Hamil di Pagi Hari

Bagi beberapa orang melakukan kegiatan berjemur mungkin merupakan suatu hal yang membuat malas. Namun tahukah anda bahwa beraktivitas berjemur di pagi sangat baik untuk kesehatan. Sinar matahari pagi sangat bermanfaat bagi tubuh membuatnya menjadi lebih sehat dan tidak mudah terkena berbagai jenis penyakit. Berjemur di bawah matahari pagi sangat baik itu anak-anak, bayi, remaja, orang […]

5 Manfaat Cumi bagi Ibu Hamil dan Kesehatan

Indonesia merupakan negara dengan latar belakang budaya yang beragam serta budaya tersebut masih kental keberadaanya. Adanya banyak kebudayaan ini membuat beberapa hal juga telah diatur pada adat-istiadat sehingga segala tindak dan tanduk seseorang, akan selalu berorientasi pada hal yang sudah ditetapkan secara budaya. Hal ini juga berlaku pada kehamilan, tidak bisa dipungkiri lagi bahwa biasanya […]

Vitamin A untuk Ibu Hamil – Manfaat, Dosis dan Makanannya

Vitamin A merupakan salah satu jenis vitamin yang larut dalam lemak (selain vitamin E). Vitamin tersusun atas senyawa retinol, retinil palmitat, dan retinil asetat. Vitamin A erat kaitannya dengan kesehatan mata. Banyak mengonsumsi vitamin A dalam jumlah yang dianjurkan, dapat membantu mengoptimalkan kesehatan mata dan juga tubuh. Selain itu, vitamin A juga masih memiliki manfaat lain, […]

Mimisan pada Anak – Penyebab, Penyakit, Gejala dan Penanganan

Mimisan merupakan pendarahan yang terjadi dari hidung. Jadi darah keluar dari hidung, baik salah satu lubang hidung atau kedua lubang hidung. Mimisan bisa terjadi pada anak-anak dan orang dewasa dengan berbagai sebab. Anak-anak yang sering menderita mimisan biasanya akan berlanjut pada saat dewasa. Hal ini bisa disebabkan karena pembuluh darah yang banyak. Penyebab Mimisan bisa […]

6 Manfaat Ceker Ayam bagi Ibu Hamil dan Janin

Ayam hingga saat ini masih menjadi makanan favorit masyarakat Indonesia. Selain karena harganya yang cukup terjangkau, lebih murah dibanding jenis daging lainnya. Ceker juga mudah dimasak dengan berbagai cara, sehingga bbisa begitu memanjakan cita rasa konsumennya yang cenderung berbeda-beda. Selain itu, konsumen juga dapat memilih antara ayam peternakan dan ayam kampung, sehingga mereka memiliki banyak […]

14 Penyebab Anak Autis dan Cara Mengatasinya

Beberapa tahun belakangan ini kita sering mendengar istilah autisme atau anak autis. Sebelumnya jarang kita mendengar tentang penyakit tersebut, mungkin karena kurangnya pengetahuan sehingga belum banyak orang yang mengetahuinya. Autisme sendiri merupakan gangguan neurodevelopmental dengan ketidakseimbangan interaksi sosial, komunikasi verbal dan non verbal serta perilaku yang terbatas atau berulang-ulang. Orang tua biasanya mengetahui tanda penyakit […]