7 Manfaat Cincau untuk Ibu Hamil Muda dan Tua

Cincau, kalian tak mungkin asing apa yang namanya. Cincau merupakan makanan yang sangat enak dan segar, cincau biasanya digunakan untuk es campur ataupun hanya sekedar es cincau, lalu bagaimana bila ibu hamil meminum cincau. Kita tau cincau memang minuman yang segar, apalagi bila diminum saat panas-panas dan bila diminum oleh ibu yang sedang hamil. Sedangkan […]

5 Manfaat Susu Anmum Materna Untuk Ibu Hamil dan Janin

Anmum materna merupakan produk anmum yang pertama kali diluncurkan pada tahun 1990. Produk ini dibuat dengan menekankan betapa pentingnya mengonsumsi folat pada masa kehamilan sebagai bentuk pencegahan cacat tabung syaraf pada janin yang tengah dikandung. Dalam hal ini anmum mengerti betul jika potensi seorang anak yang telah siap untuk berkembang adalah ketika ia dilahirkan. Karena […]

5 Manfaat Air Tahu Bagi Ibu Hamil Muda dan Tua

Dalam menjaga kehamilan, seorang ibu harus berhati- hati dalam memilih konsumsi makanan serta minuman supaya tidak mengganggu kesehatan janin yang tengah dikandung. Dalam hal ini tentu ibu harus tahu mana makanan serta minuman yang baik untuk dikonsumsi serta mana yang buruk untuk dikonsumsi. Salah satu jenis minuman yang hingga kini masih menjadi perbincangan hangat di […]

8 Manfaat Air Tebu Bagi Ibu Hamil Muda dan Tua

Air tebu merupakan suatu jenis minuman pelepas dahaga yang efektif untuk memberi efek kesegaran pada tubuh. Kandungan gula alaminya yang terbukti aman serta ampuh untuk menambah asupan bahan energi tubuh, sehingga memberi kekuatan tubuh untuk mengerjakan bermacam aktvfitas dengan lebih semangat setelah meminumnya. Artikel ini akan mengupas keterkaitan antara kandungan dari air tebu nan segar […]

14 Manfaat Air Putih Bagi Ibu Hamil dan Menyusui

Semua orang pasti tahu bahwa air putih memiliki khasiat yang sangat ampuh dan baik bagi kesehatan tubuh, tak terkecuali bagi ibu hamil. Senyawa yang juga merupakan salah satu sumber kehidupan ini sangatlah bermanfaat untuk mencukupi kebutuhan cairan di dalam tubuh, termasuk bagi ibu hamil yang secara tidak langsung membawa calon bayi di dalam tubuhnya. Sedemikian sehingga […]

9 Manfaat Susu Kedelai Bagi Ibu Hamil dan Janin

Manfaat susu kedelai bagi ibu hamil dan janin dalam kandungannya cukup besar yang dapat membantu dari awal hingga proses persalinan. Termasuk ke dalam jenis tanaman polong-polongan, kacang kedelai merupakan sumber protein nabati dan minyat nabati paling utama di dunia ini. Kedelai sendiri utamanya diproduksi di Amerika Serikat, untuk kemudian menyebar sampai ke penjuru dunia termasuk […]

97 Makanan Yang Baik Untuk Otak Janin Dalam Kandungan Agar Cerdas

Kecerdasan otak anak sangat penting dibentuk sejak masih dalam kandungan agar setelah lahir nanti telah memiliki kemampuan untuk mengolah motoriknya dan mampu berfikir dengan kreatif  lalu siap digunakan seiring bertambahnya usia. Jaringan otak membutuhkan asupan nutrisi yang cukup untuk membentuk pertumbuhan dan perkembangan kecerdasannya. Inilah jenis makanan yang baik untuk otak janin selama berada di kandungan. […]

11 Manfaat Susu Bagi Ibu Hamil

Susu menjadi komponen penting untuk ibu hamil. Nutrisi yang banyak dimanfaatkan oleh janin dalam kandungan ini, yang sudah disesuaikan dengan kebutuhan ibu hamil. Bahkan susu juga dipakai bukan hanya sebagai kebutuhan pelengkap, namun juga kebutuhan dasar. Susu banyak di pakai untuk memperbanyak gizi ibu hamil. Juga berguna sebagai penambah gizi bagi janin yang ada di dalam […]

Bolehkah Ibu Hamil Minum Air Dingin ?

Saat musim panas, tubuh rentan akan yang namanya dehidrasi. Suhu lingkungan yang meningkat juga membuat tubuh mudah berkeringat dan gampang haus. Terlebih jika keadaan ini terjadi pada saat hamil, padahal perubahan hormon akibat kehamilan saja sudah membuat ibu merasa gerah. Di tambah dengan lingkungan sekitar yang panas, bertambahlah rasa tidak nyaman yang ibu hamil rasakan. […]

7 Manfaat Yakult Untuk Ibu Hamil

Yakult merupakan suatu produk olahan susu yang telah difermentasikan menggunakan bakteri baik bernama Lactobacillus Casei yang dapat melancarkan pencernaan dan meningkatkan kesehatan tubuh. Minuman prebiotik ini pada dasarnya mempunyai beberapa kesamaan dengan yogurt karena sama – sama difermentasikan dengan bakteri terkait. Produk yakult ini pertama kali ditemukan di Jepang oleh Doktor Minoru Shirota pada tahun […]