Ibu hamil 8 bulan berarti sebentar lagi menanti proses persalinan. Semua ibu pasti mengharapkan kehamilan akhir dan persalinan yang sehat baik untuk ibu dan bayinya. Karena itulah banyak ibu yang berusaha untuk bisa melahirkan secara normal karena menghindari bahaya operasi caesar. Jika ibu dan bayi dalam kondisi yang sehat maka akhirnya bisa melahirkan normal. Karena […]
Tag: bahaya preeklampsia
Penyakit tekanan darah tinggi pada ibu hamil sebenarnya memang sudah tidak dianggap sebagai penyakit lagi, tapi lebih kepada gangguan kehamilan kronis. Tekanan darah tinggi ini bisa menyerang khusus ibu hamil yang awalnya tidak memiliki riwayat atau bahkan sudah pernah mengalami pada kehamilan sebelumnya. Tekanan darah yang normal adalah antara 120/80, kemudian tekanan darah tinggi minimal […]
Memiliki berat badan ideal selama kehamilan memang sangat penting sekali. Ibu hamil memang wajar saja jika mengalami kenaikan berat badan. Tapi semua kenaikan berat badan harus dipantau mulai dari trimester satu sampai trimester ketiga menjelang persalinan. Untuk ukuran rata-rata wanita Indonesia seharusnya kehamilan tidak menyebabkan kenaikan berat badan yang berlebihan. Karena selalu ada ancaman bahaya […]
Beberapa ibu hamil yang baru saja mendapatkan ciri dinding rahim menebal tanda hamil memang sering panik dan cemas. Banyak ibu yang tidak tahu tentang kondisi kehamilan sehingga merasa semua gangguan memberi dampak buruk pada ibu dan janin. Salah satunya jika ada keluar flek yang sering disebutkan sebagai tanda keguguran. Lalu ibu harus melakukan bed rest […]
Mendapatkan kehamilan merupakan salah satu hal yang pastinya diinginkan oleh setiap wanita namun dalam mendapatkannya tentu ada beberapa usaha yang perlu dilakukan karena memang proses kehamilan belum tentu mudah terjadi. Mengingat susahnya mendapatkan kehamilan dan merupakan tujuan utama sebuah penikahan demi memperoleh keturunan maka setiap ibu hamil tentu secara spontan akan selalu berupaya untuk menjaga […]
Ibu hamil memang harus menjaga kesehatan agar bayi dalam kandungan juga tetap sehat. Tapi ada beberapa kondisi yang membuat ibu hamil memiliki kesehatan yang menurun sehingga menjadi sangat lemah. Misalnya jika ibu mengalami anemia pada ibu hamil yang membuat volume darah dan zat besi dalam tubuh ibu menurun dengan cepat. Salah satu cara mengatasinya adalah […]
Ibu hamil biasanya memang akan mengalami kenaikan berat badan. Kondisi ini bisa dipicu dari kenaikan berat badan janin berdasarkan perkembangan janin, air ketuban, plasenta dan kenaikan berat badan ibu sendiri. Tubuh ibu membutuhkan nutrisi yang sehat sehingga bayi dalam kandungan juga bisa tumbuh sehat. Namun beberapa ibu salah dalam menerapkan pola makan sehingga terkena obesitas […]
IUFD menjadi hantu yang paling menakutkan untuk semua ibu hamil. IUFD atau singkatan dari Intrauterine Fetal Death adalah sebuah kondisi yang menyebabkan bayi lahir dalam kondisi mati atau kematian janin dalam kandungan. Atau lebih dikenal dengan kematian bayi dalam rahim ibu. Hal ini biasanya terjadi pada perkembangan janin 5 bulan lebih. Ini berbeda dengan keguguran […]
Keracunan air ketuban adalah kasus yang sangat langka. Namun semua ibu hamil bisa mengalami ini sehingga janin dalam kandungan berada dalam kondisi yang berbahaya. Keracunan air ketuban akan menjadi pemicu janin yang meninggal dalam kandungan atau bahkan bayi akan meninggal sebelum dilahirkan atau sesaat setelah dilahirkan. Jika ini terjadi maka ibu juga bisa menderita komplikasi […]
Bahaya obesitas bagi ibu hamil menjadi hal yang mengerikan untuk semua ibu hamil. Banyak ibu hamil yang mengalami kenaikan berat badan berlebihan dan sulit dikendalikan. Ini bisa disebabkan karena pola makan yang salah misalnya makan untuk berdua dengan bayi dalam kandungan. Akibatnya ibu hamil akan terus menerus makan tanpa batas dan bisa membuat kenaikan lemak […]