Kista Bisa Hamil ?

Jenis tumor jinak yang paling banyak dijumpai pada wanita ialah kista. Tumor jinak satu ini berbentuk kistik dan adapula berantai seperti buah anggur,  yang berisi udara, cairan, bahkan nanah. Sel-sel tumor yang terkandung dalam kista umumnya tidak akan bercampur atau menyebar ke jaringan lain disekitarnya tumbuh karenanya kista merupakan tumor yang jinak. Meski dikatakan sebagai tumor […]

10 Penyebab Kista pada Wanita Muda dan Tua

Kista pada ovarium menjadi salah satu kondisi yang paling banyak ditakuti oleh kaum wanita. Kista bisa berkembang dalam ovarium dengan beberapa kondisi dan penyebab yang berbeda. Semua wanita memiliki 2 buah ovarium yang bertugas untuk menghasilkan sel telur. Selain itu, ovarium juga bertugas untuk mengeluarkan hormon estrogen dan progesteron. Ovarium terletak pada bagian bawah perut atau […]

5 Bahaya Kista Bagi Wanita

Kista merupakan salah satu jenis penyakit yang paling ditakuti oleh wanita. Banyak wanita yang mengeluh sakit yang berlebihan saat datang bulan kemudian dokter menemukan ada kista dalam organ reproduksi. Kista ovarium menjadi salah satu kasus kista yang paling banyak ditemukan pada wanita terutama pada usia reproduktif. Kista juga sering dianggap sebagai salah satu penghambat proses […]