Kejang merupakan sebuah kondisi medis ketika bagian sel-sel dalam otak mengalami gangguan sinyal listrik. Kemudian hal ini bisa menyebabkan bayi terkena kejang dan bagian tubuh bayi bergerak tanpa kendali selama beberapa saat. Kejang juga sering identik dengan step pada bayi. Pada dasarnya bayi yang mengalami kejang akibat penyakit atau sesuatu hal yang terganggu dalam tubuhnya. […]
Home » mengatasi kejang demam
12 Cara Mencegah Kejang pada Bayi Sesuai Penyebab
- Post author Scientific review by : Redaksi Hamil.co.id