Ciri-Ciri Ibu Hamil Tanpa Mual dan Muntah

Kehamilan menjadi hal yang paling ditunggu-tunggu dalam sebuah keluarga. Salah satu ciri-ciri wanita yang mengalami hamil adalah mual dan muntah. Mual bisa jadi tanda-tanda awal kehamilan tapi beberapa wanita nyatanya bisa merasakan hamil tanpa adanya penyebab mual dan muntah pada ibu hamil yang tidak terdeteksi. Sebanyak 30% wanita tidak merasakan mual saat hamil berikut ini […]

12 Makanan yang Harus Dikonsumsi Oleh Ibu Hamil Akibat Morning Sickness Agar Pulih

Morning sickness adalah salah satu tanda kehamilan yang dirasakan oleh ibu hamil pada trimester pertama. Ibu akan merasakan mual dan muntah yang parah bahkan tidak hanya pada pagi hari tapi bisa sepanjang hari. Tentu saja ibu akan merasa tidak nyaman karena terus menerus muntah. Dampak lain dari morning sickness bisa menyebabkan ibu dan janin dalam […]

22 Cara Mengatasi Mual saat Hamil Trimester Pertama secara Alami

Mual saat hamil trimester pertama memang merupakan salah satu kondisi yang kerap kali dialami oleh ibu hamil. Inilah yang disebut morning sickness. Penyebab Morning Sickness dari kondisi ini adalah perubahan hormon pada ibu hamil sehingga menyebabkan kondisi tubuh tidak sama seperti wanita pada umumnya. Mual pada saat hamil ini juga sering diiringi dengan penambahan sensitifitas […]

Cara Mengatasi Morning Sickness

Setelah mengetahui penyebab terjadinya morning sickness ibu hamil harus mengetahui bagaimana caranya mengatasi morning sickness. Berikut ini adalah berbagai macam cara yang bisa digunakan untuk mengatasi morning sickness : Hindari Makan Banyak Cara pertama yang harus dilakukan oleh ibu yang sedang hamil adalah dengan menghindari makanan dalam jumlah yang banyak. Hal itu dikarenakan memakan makanan […]

26 Cara Mengatasi Morning Sickness Ibu Hamil ( No. 19 Harus Dicoba )

Cara mengatasi morning sickness perlu diketahui oleh ibu hamil baik hamil muda maupun hamil tua, hal itu dikarenakan lama morning sickness di tiap ibu hamil berbeda. Kehamilan merupakan moment penting dalam kehidupan yang perlu dijaga kesehatan serta perkembangan janin yang ada didalam kandungan. Pada masa kehamilan ini ada beberapa hal yang berubah, termasuk salah satunya […]

8 Bahaya Hiperemesis Bagi Ibu dan Janin

Bahaya hiperemesis bagi ibu dan janin tidak boleh disepelekan. Sebelum membahas bahaya hiperemesis  pada ibu hamil lebih baik mengetahui terlebih dahulu apa itu hiperemesis. Hiperemesis  merupakan mual yang berlebihan yang dirasakan ibu ketika hamil terutama ibu yang hamil muda dengan morning sickness. Oleh karena itu jika dibiarkan kondisi ini sangat berbahaya bagi ibu dan juga […]

10 Bahaya Morning Sickness Bagi ibu Hamil

Morning sickness adalah kondisi dimana seorang wanita sedang hamil muda dan mengalami ketidaknyamanan pada tubuhnya akibat mual, muntah muntah, kepala pusing, stres, pegal pegal, ulu hati terasa tidak enak. Tiba-tiba alat penciuman berubah menjadi sangat sensitif terhadap bau bauan tertentu. Kondisi ini wajar terjadi pada wanita yang sedang mengalami kehamilan trimester pertama dan tidak berdampak […]

10 Penyebab Morning Sickness pada Ibu Hamil

Banyak ibu hamil yang tidak tahu mengapa tiba-tiba dia merasakan gejala pusing, mual dan muntah. Memang morning sickness tidak dialami oleh semua ibu yang sedang hamil, namun kebanyakan ibu yang memiliki riwayat penyakit lambung akan mengalami morning sickness ini. Pada ibu yang memiliki penyakit lambung, tentu akan lebih sensitif dibandingkan dengan ibu yang tidak memiliki penyakit […]