9 Penyebab Kejang pada Anak dan Cara Mengatasinya Paling Tepat

Kejang merupakan kondisi ketika ada masalah pada fungsi otak yang menyebabkan tubuh bergerak tanpa bisa dikendalikan. Gerakan tubuh ini terjadi di luar kesadaran dan perhatian dari fungsi otak. Ada berbagai jenis yang bisa terjadi pada anak dengan berbagai penyebab yang berbeda. Setiap jenis kejang bisa berpengaruh untuk sebagian anggota tubuh atau bahkan ke semua bagian […]

8 Gejala Asma Pada Anak Kecil Paling Berbahaya

Asma merupakan penyakit kronis yang terjadi secara berkala dimana jalan pernapasan menuju ke paru-paru membengkak yang mengakibatkan kesulitan bernapas. Pembengkakan terjadi diakibatkan sistem imun pada anak yang bersifat lebih reaktif terhadap zat yang menyebabkan alergi (disebut alergen) yang dapat berasal dari debu, serbuk bunga, jamur maupun polusi udara, seperti: asap rokok, asap hasil pembakaran serta […]

11 Penyebab Anak Sering Mimisan dan Cara Merawatnya

Mimisan pada anak adalah sebuah kondisi ketika pembuluh darah yang kecil dalam hidung pecah dan menyebabkan pendarahan. Pada bagian dalam hidung terdiri dari banyak pembuluh darah yang kecil dan sangat halus. Letaknya memang berdekatan dengan permukaan paling atas dari bagian dalam hidung. Karena letaknya yang sangat dekat dengan bagian luar ini maka hal kecil saja […]

7 Penyebab Step Pada Anak dan Cara Mengatasinya

Step atau kejang pada bayi sering terjadi pada usia antara 0-5 tahun disebabkan berbagai faktor. Step merupakan kondisi dimana terjadi aktivitas sel saraf yang yang tidak normal dan tiba-tiba di dalam otak. Ada beberapa jenis step tergantung di bagian mana otak diserang. Ada yang bersifat ‘lokal’ sehingga menyerang bagian tertentu pada otak dan mengakibatkan step […]

17 Terapi Anak Terlambat Bicara untuk Semua Usia

Masalah anak yang terlambat bicara selalu menjadi salah satu perbincangan hangat semua orang tua. Ketika anak-anak sudah masuk ke usia 10 sampai 15 bulan dan belum bisa diajak berkomunikasi dengan baik maka bisa dikatakan terlambat bicara. Sementara ketika anak masuk ke usia 11 sampai 20 bulan dan belum bisa mengucapkan setidaknya 5 sampai 7 kata, […]

18 Cara Menurunkan Panas pada Anak Dengan Cepat

Panas pada anak sebenarnya adalah reaksi yang sangat baik dari tubuh anak ketika terkena infeksi. Ini berarti bahwa sistem kekebalan tubuh anak bekerja dengan baik sehingga mengirimkan sinyal panas dari otak. Ketika badan panas maka semua sel-sel darah putih dalam tubuh bekerja untuk menyerang bakteri, virus atau sumber penyebab infeksi lain yang sudah masuk tubuh. […]

Penyebab Berat Badan Bayi Tidak Naik dan Solusinya

Kehadiran seorang anak adalah hal yang sangat membahagiakan bagi orang tua. Anak merupakan anugerah terindah, dan anak merupakan segalanya bagi orang tua. Dalam anak mengalir darah dan juga gen dari orang tuanya, baik orang tua laki- laki maupun perempuan. Anak hadir di dunia melalui masa kehamilan dari ibu. Ibu mengandung anak yang masih berbentuk janin […]

4 Akibat Kekurangan Kalium Pada Anak anak

Tahukah anda bahwa dalam makanan kita dapat mengandung kalium yang sangat bermanfaat dan penting bagi tubuh. Kalium merupakan salah satu elektrolit yang penting, di mana memiliki manfaat untuk menjalankan seluruh fungsi dan peran tubuh dalam kehidupan sehari-hari. Kalium yang banyak terkandung dalam buah-buahan dan sayuran ini memiliki sifat basa, di mana merupakan 5% dari kandungan […]

Mimisan pada Anak – Penyebab, Penyakit, Gejala dan Penanganan

Mimisan merupakan pendarahan yang terjadi dari hidung. Jadi darah keluar dari hidung, baik salah satu lubang hidung atau kedua lubang hidung. Mimisan bisa terjadi pada anak-anak dan orang dewasa dengan berbagai sebab. Anak-anak yang sering menderita mimisan biasanya akan berlanjut pada saat dewasa. Hal ini bisa disebabkan karena pembuluh darah yang banyak. Penyebab Mimisan bisa […]

11 Penyebab Anak Susah BAB dan Cara Mengatasinya

Anak susah buang air besar merupakan hal yang sering dihadapi oleh orang tua. Anak-anak biasanya kurang peduli dengan frekuensi buang air besar mereka sehingga kadang dibiarkan sampai berhari-hari. Baik saat anak masih bayi sampai anak sudah sekolah, orang tua sebaiknya tetap diawasi. Orang tua perlu membiasakan agar anak-anak mereka buang air besar setiap hari atau […]