Cara Membedakan Kepala dan Bokong Janin Tanpa USG

Ibu hamil yang sudah memasuki trimester ketiga atau bulan menjelang kelahiran pasti mengalami momen dan berbagai hal menyenangkan. Salah satunya dengan menemukan bahwa si kecil sudah bisa bergerak aktif, memberikan respon, tumbuh dan berkembang dengan bobot lebih besar, saat gambaran hasil USG telah mulai tampak tekstur, wajah dan bentuk tubuh serta hal lainnya. Termasuk posisi […]

Perbedaan Sakit Pinggang Haid dan Hamil Beserta Penanganannya

Beberapa orang mungkin pernah mendengar rasa sakit yang dialami selama haid akan sama dengan sakit yang dialami saat hamil. Namun jika dijabarkan, terdapat perbedaan sakit pinggang haid dan hamil yang bisa dideteksi. Mulai dari sakit yang dianggap cukup intens saat haid, dan meningkat atau bahkan lebih parah saat hamil. Karena kondisi masing-masing wanitapun berbeda. Apa […]

5 Ciri Sakit Pinggang Saat Hamil Muda

Sakit pinggang menjadi hal yang tidak nyaman dirasakan oleh ibu yang sedang hamil muda. Namun, hal itu bisa dilihat pada ciri sakit pinggang berikut, dan bagaimana ibu hamil dalam meredakannya. 1. Intensitas Sakit Pinggang Apakah ibu yang hamil muda dapat mengalami sakit pinggang? Maka jawabannya tentu bisa. Mereka bisa mengalami sakit pinggang, bahkan intensitasnya berbeda-beda […]

Penyebab Pinggang Panas saat Hamil Muda dan Cara Mengatasinya

Ibu hamil memiliki kondisi yang berbeda dan beragam. Sehingga kondisi tersebut menimbulkan kebingungan khususnya bagi yang baru pertama kali mengandung. Kondisi yang terjadi pada beberapa ibu yaitu penyebab sakit pinggang saat hamil. Berikut penyebab pinggang panas saat hamil muda, dan bagaimana cara mengatasi sakit pinggang saat hamil : 1. Berat Badan Bertambah Alasan pertama yang […]

Cara Pencegahan Kehamilan dengan Vasektomi dan Ligasi Tuba

Kehamilan seringkali menjadi berita baik bagi pasangan terutama yang menantikan anak sejak lama. Namun beberapa kondisi berbeda, terkadang ada pasangan yang memutuskan untuk tidak memiliki anak atau melalui kehamilan. Ada berbagai cara untuk menghindari kehamilan misalnya dengan memanfaatkan kontrasepsi medis yang lebih aman dan juga terjamin. Walaupun dari sisi biaya memang cukup mahal. Apabila anda […]

Pendarahan Saat Hamil : Penyebab, Pantangan, dan Cara Mengatasinya

Pendarahan ketika kehamilan merupakan hal yang sudah tidak asing lagi. Alasannya karena beberapa kondisi pada ibu hamil mungkin sangat lemah, sehingga pelekatan janin belum cukup maksimal dan menyebabkan pendarahan muncul. Di sisi lain bisa juga terjadi faktor eksternal misalnya saja adanya tekanan pada bagian rahim dan juga penyakit atau masalah eksternal dan internal lainnya. Untuk […]

Bedrest Ibu Hamil Setelah Pendarahan

Apabila seorang ibu hamil ternyata mengalami pendarahan, apakah diwajibkan untuk melalui bedrest? maka jawabannya kembali pada kondisi masing-masing. Ibu hamil yang baru saja mengalami pendarahan agar tidak berisiko mengalami keguguran atau hal membahayakan baik kepada ibu dan juga janin diharuskan bedrest dan beristirahat dalam kurun waktu yang berbeda. Dokter akan memberikan penjelasan dan beberapa tes […]

6 Posisi Berhubungan Saat Hamil Trimester 3

Kehamilan tua atau kehamilan dengan usia sudah diatas 6 bulan memang tidak mudah baik bagi ibu maupun si janin. Bukan tanpa alasan, ibu akan merasa mudah begah dan sulit untuk bergerak. Ditambah lagi, semakin lama janin akan semakin besar atau meningkat sehingga ruang untuk bergerak terbatas. Berikut adalah cara berhubungan saat hamil trimester 3. Trimester […]

7 Cara Pencegahan Kehamilan Risiko Tinggi

Dalam proses kehamilan, tidak semua berjalan dengan mulus. Ibu hamil dapat mengalami beberapa kondisi yang disebut kehamilan risiko tinggi. Kehamilan yang berisiko tinggi yaitu apabila terjadi komplikasi yang memengaruhi kondisi ibu hamil dan bayi yang ada dalam kandungan atau keduanya. Lalu, bagaimana langkah pencegahan kehamilan risiko tinggi ini? Tentu ada cara untuk mencegahnya dalam beberapa […]

5 Suplemen untuk Wanita Keguguran

Keguguran merupakan kondisi menyeramkan dan menakutkan bagi banyak wanita. Kondisi dimana kehilangan janin dalam perut karena berbagai faktor, mulai dari kesehatan ibu, kandungan tidak berkembang atau ada faktor eksternal seperti kecelakaan dan benturan. Selain membebani secara psikis dan menyebabkan ibu menjadi bersedih, terluka, trauma, efek keguguran bagi tubuh juga mengacaukan kesehatan tubuh khususnya rahim ibu. […]